Tasmalinda
Jum'at, 01 Oktober 2021 | 18:28 WIB
 Ustaz Solmed, Intip penghasilan ustaz Solmed. [matamata.com]

Biasanya, ia menyerahkan masalah tarif pada pihak penyelenggara alias seikhlasnya. Pada tahun 2013, Ustaz Solmed sempat meminta kenaikan tarif saat diundang untuk menjadi penceramah di Hong Kong.

Awalnya Rp8 juta, tarif naik menjadi Rp10 juta.

3. Bisnis Properti

Ustaz Solmed menggeluti bisnis properti di mana ia memiliki sejumlah vila disewakan. Salah satu vila yang ditawarkan adalah Jasmine Palace, terletak di kawasan Megamendung, Bogor, Jawa Barat.

Baca Juga: Pemkot Bandar Lampung Nunggak Pembayaran, PLN Padamkan Lampu Jalan

Vila luas ini dilengkapi fasilitas seperti kolam renang, kebun dan area bermain anak-anak. Adapun, tarif sewa mulai dari Rp3,5 juta per malam.

Selain Jasmine Palace, Ustaz Solmed memiliki vila lain yang disewakan, yakni Sulthan Palace.

Meski ukurannya lebih kecil, tempat memiliki desain yang lebih mewah dan eksklusif.

Ustaz Solmed dan The Sultan Gambus saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (28/5/2019). [Yuliani/Suara.com]

4. Punya Grup Musik

Ustaz Solmed dan April Jasmine membentuk grup musik gambus yang diberi nama The Sulthan. Tujuan utamanya tak jauh-jauh dari berdakwah, mengingat dakwah dapat disampaikan melalui medium apapun, termasuk musik.

Baca Juga: Kasus Positif Covid-19 di Lampung Bertambah 31 Orang

Ustaz Solmed berharap The Sulthan dapat memberikan dampak positif melalui lagu dan dengan cara menyenangkan dan lebih santai.

Load More