SuaraLampung.id - Selebgram Vicky Alaydrus mendapat hujatan netizen saat ketahuan melepas jilbab di acara perayaan ulang tahun Rachel Vennya.
Bahkan nama Rachel Vennya sempat dibawa-bawa dalam masalah Vicky Alaydrus melepas jilbab.
Vicky Alaydrus awalnya cuek dengan cacian netizen mengenai dirinya yang melepas jilbab.
Namun seketika ia emosi saat ada netizen yang mengaitkan keputusannya melepas jilbab dengan almarhum anaknya Ali.
Baca Juga: Bawa Almarhum Putra soal Copot Hijab, Vicky Alaydrus Dibela Mantan Suami?
Berawal dari unggahan Instagram story miliknya.
Netizen mengomentari keputusan Vicky Alaydrus lepas hijab, "Fix almarhum Ali sedih banget sih mamanya buka jilbab," ujar netizen.
Mendapat pesan DM itu, VIcky Alaydrus tampak emosi.
"Dimana ya perasaan kalian tu bisa-bisanya bawa-bawa almarhum anak aku kaya gini, aku nggak marah kok diri aku dikata-katain tapi bisa nggak punya hati untuk nggak bawa-bawa anak yang udah meninggal? Dan gausah bawa2 sahabat aku atau circle aku nyalah2in kaya gt. Semua yg aku lakuin apapun itu atas kemauan aku sendiri," tegasnya. "Gpp kalo mau katain, katain aku aja." ujar Vicky Alaydrus.
Ia pun mengatakan tak membenarkan apa yang ia lakukan. Namun, ia muntab karena almarhum putranya dibawa-bawa dalam hal ini.
Baca Juga: Komentari Vicky Alaydrus Lepas Jilbab, Warganet Bawa-Bawa Almarhum Anak
"Aku gapernah membenarkan apapun yg aku lakuin kok dan aku gak pernah semarah ini dan sesih ini. Dr kemaren nahan2 yg DM bawa2 almarhum anak aku dan bawa2 miwa," kata Vicky pilu. "Kaya jd seakan akan aku hina bgt jd ibu mereka."
Tak tinggal diam, Hassan Alaydrus mantan suami Vicky Alaydrus turut buka suara. Mantan suami Vicky Alaydrus ini seakan membelanya.
"Jangan asal menilai orang. Kita semua pendosa. Kita hanya berbeda cara mendapat dosa," ujar Hassan Alaydrus.
Berita Terkait
-
Geni Faruk Ubah Model Jilbab saat Kondangan, Penampilannya Tuai Sanjungan: Kalau Gini Cakep Banget
-
Usai Kritik Najwa Shihab, Influencer TikTok Nekat Tuduh Quraish Shihab Acak Syariat Demi Anak
-
Dinda Rimby Digeruduk Netizen Diduga Selingkuh dengan Striker Timnas Indonesia: Berjilbab Belum Tentu Benar
-
Jika Larangan Dokter Berhijab Cuma Hoaks, RS Medistra Bisa Tempuh Jalur Hukum
-
Buntut Larang Dokter Pakai Jilbab, Manajemen RS Medistra Dipanggil Fraksi PKS DPRD DKI
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Kampanye Pilkada Bandar Lampung 2024 Lancar, Kedua Paslon Taat Aturan
-
KAI Siaga Bencana! 12 Titik Rawan di Tanjungkarang Dipantau Ketat Jelang Nataru
-
Aksi Keroyok Marbot Masjid Viral, 1 Pelaku Menyerahkan Diri, Sang Ayah Masih Buron!
-
Gagal Selundupkan 159 Kg Ganja via Pelabuhan Bakauheni, 2 Kurir Asal Padang Dibayar Rp25 Juta
-
Miris! Jembatan Gantung di Tanggamus Rusak Parah, Anak Sekolah Kena Imbasnya