Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Selasa, 14 September 2021 | 11:20 WIB
Ilustrasi Aplikasi PeduliLindungi pada ponsel pintar. Cara membuat akun PeduliLindungi. [Antara]

SuaraLampung.id - Cara membuat akun PeduliLindungi yang wajib diketahui masyarakat Indonesia. Platform PeduliLindungi sangat penting di masa pandemi COVID-19. 

Saat ini masyarakat Indonesia diwajibkan memiliki akun PeduliLindungi sebagai syarat administrasi untuk melakukan beberapa aktivitas. 

Masuk mal misalnya. Kini harus menggunakan aplikasi PeduliLindungi. Begitu juga bagi yang ingin menggunakan sarana transportasi antardaerah diwajibkan memiliki akun PeduliLindungi. 

Aplikasi PeduliLindungi dibuat sebagai salah satu cara melacak dan menghentikan penyebaran virus COVID-19.

Baca Juga: Ada Lab Tak Terintegrasi PeduliLindungi, Warga Positif Covid Keluyuran Bisa Lebih Banyak

Aplikasi PeduliLindungi ini mengandalkan partisipasi masyarakat untuk saling membagikan data lokasinya saat bepergian agar penelusuran riwayat kontak dengan penderita COVID-19 dapat dilakukan.

Pengguna aplikasi ini juga akan mendapatkan notifikasi jika berada di keramaian atau berada di zona merah, yaitu area atau kelurahan yang sudah terdata bahwa ada orang yang terinfeksi COVID-19 positif atau ada Pasien Dalam Pengawasan.

Calon penumpang memindai kode batang dari aplikasi PeduliLindungi sebelum melakukan perjalanan menggunakan KAI Commuter Line di Stasiun Manggarai, Jakarta, Senin (6/9/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

Aplikasi PeduliLindungi ini memiliki beberapa manfaat, diantaranya dapat membantu petugas memastikan proses validasi dokumen kesehatan di simpul transportasi secara digital, sehingga lebih aman, cepat, mudah dan sederhana. Aplikasi PeduliLindungi ini juga bisa diunduh secara gratis di Play Store maupun App Store.

Berikut cara membuat akun PeduliLindungi yang HiTekno.com--grup Suara.com rangkum.

Cara Membuat Akun PeduliLindungi

Baca Juga: RESMI PPKM Diperpanjang, Bioskop Dibuka dengan Kapasitas Penonton 50 Persen

Sebelum membuat akun PeduliLindungi, pastikan kembali aplikasi sudah terunduh di smartphone kamu.

Load More