SuaraLampung.id - Polemik antara Wenny Ariani dengan Rezky Adhitya masih terus berlanjut.
Beberapa hari belakangan ini beredar foto kenangan Rezky Adhitya bersama Wenny Ariani.
Terbaru beredar foto Rezky Adhitya bersama seorang anak yang disebut anaknya hasil hubungan dengan Wenny Ariani.
Foto Rezky Adhitya bersama anak Wenny Ariani diunggah akun bernama @kelanakemanaaja.
Potret itu merupakan gambar lawas saat putri Wenny Ariani masih balita.
Foto pertama, Rezky Adhitya terlihat tersenyum ke arah kamera sambil memangku Kekey. Lainnya, aktor yang disebut ayah dari balita perempuan itu mengganti pose dengan mengangkat sedikit alis dan membuka mulutnya.
"Bahagianya Kekey kecil," tulis akun yang belum diketahui identitasnya itu dikutip Kamis (2/9/2021).
Akun anonim ini juga menuliskan tagar #menolaklupa di unggahan foto Rezky Adhitya bersama Kekey.
Sejak foto itu diunggah tiga hari lalu, telah ada puluhan komentar. Beberapa diantaranya menyoroti wajah Kekey yang dianggap mirip dengan anak Rezky Aditya, Keene Atharrazka Adhitya.
Baca Juga: Muncul Foto Lawas Rezky Aditya dan Kekey Putri Wenny, Warganet: Mirip Athar
"Mirip Athar ya,"kata @raniheriyanti.
"Ya ampun mirip dede Athar. Semoga masalahnya cepat selesai ya," imbuh @viviayun.
Selain menyoroti wajah Kekey, warganet ikut iba terhadap nasib bocah yang kini berusia 8 tahun tersebut.
"Ayo keluarin semua foto-fotonya. Kok ada ya laki begini. Kasihan tuh anaknya /@thereal_rezkyaditya. Pasti nanyain terus siapa papanya," tutur @dratnasari097.
Kekey, merupakan anak Wenny Ariani yang diakuinya sebagai putri Rezky Adhitya. Hubungannya dengan sang aktor terjalin pada 2012 dan setahun kemudian ia melahirkan anak.
Setelah Rezky Adhitya mengalami kecelakaan, hubungannya dengan Wenny menjadi renggang. Sampai akhirnya tak lagi terjalin komunikasi satu sama lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Nelayan Hilang di Lampung Selatan: Operasi SAR Dihentikan Setelah 7 Hari Pencarian
-
Lampung Serap Puluhan Ribu Tenaga Kerja Baru! Sektor Pertanian Jadi Primadona
-
Lampung Siaga Bencana: Polda Catat Ada 114 Titik Rawan
-
Pertumbuhan Ekonomi Lampung Posisi 3 di Sumatera, Pertanian Jadi Jagoan Utama
-
Refleksi Semangat Sumpah Pemuda, BRI Gelar Pengusaha Muda BRILiaN 2025: Dukung Penuh UMKM