SuaraLampung.id - Pedangdut Danang DA diam-diam telah melamar seorang dokter cantik bernama Hemas Nura.
Danang mengumumkan kabar bahagia itu lewat Instagram-nya pada Sabtu (28/8/2021). Dia pun mengunggah momen saat melamar Hemas Nura.
Mengutip Suara.com, keduanya berpose berdiri saling menatap wajah. Tak lupa, Danang DA dan Hemas Nura juga pamerkan cincin yang melingkar di jari mereka.
"Bismillah, kuteguhkan hati ini untuk memilihmu," tulis Danang DA di caption.
Baca Juga: Melamar Dokter Cantik, Begini Manisnya Ucapan Danang DA
Hemas Nura juga unggah foto yang sama. Tapi caption yang ditulis berbeda.
Perempuan berhijab ini mengucap syukur atas lamarannya tersebut.
"Alhamdulillah 28-08-21," tulisnya.
Sementara, unggahan Danang disambut bahagia warganet, termasuk rekan-rekan artis. Tak sedikit yang kaget dengan kabar tersebut.
"Lahhh tau-tau nikahan ajaaa selamat ya nang," komentar Kiki Farel.
Baca Juga: Danang DA Diam-diam Melamar Dokter Cantik
"@danang_official91 omaygaaatt so happy for u. lancar-lancar yaaaa," timpal Sinyorita.
"Congrats yahhh Danang," seru Gandhi Fernando.
"Congratulations nang.. langgeng-langgeng yo," komentar Andhika Pratama.
Berita Terkait
-
Usai Diminta Ganti Profesi Gegara Punya Istri Dokter Spesialis, Danang DA Jengkel
-
Danang DA Pegang-Pegang Happy Asmara di Panggung, Istri Cemburu: Harus Kayak Gitu ya?
-
Dibilang Tak Selevel dengan Istrinya yang Dokter Spesialis, Danang DA Sewot: Pekerjaanku Kenapa?
-
Disuruh Ganti Profesi, Pendidikan Danang DA Padahal Tak Kalah Moncer dari Istri Dokter Spesialis
-
Lulusan S2, Danang DA Diminta Cari Pekerjaan Lain usai Istrinya Jadi Dokter Spesialis
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Miris! Jual Manusia ke Luar Negeri, Sindikat TPPO di Lampung Incar PSK & TKI
-
Pencalonan Wahdi-Qomaru Dibatalkan KPU Metro, PDIP Gugat ke MA
-
Modus Kongkalikong! Kredit Rp2 Miliar di Bank Pemerintah di Bandar Lampung untuk Kepentingan Pribadi
-
153 Desa di Lampung Selatan Memiliki Lebih dari Dua Ancaman Bencana
-
Stok Aman! Bandar Lampung Pastikan Ketersediaan Bahan Pokok Jelang Nataru 2024/2025