SuaraLampung.id - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erik Tohir berencana membangun rumah sakit jantung dan otak, di wilayah Provinsi Lampung untuk melayani masyarakat.
Namun rencana pembangunan rumah sakit jantung dan otak di Provinsi Lampung belum terealisasi. Ini karena terkendala lahan dan tempat.
"Saya berharap pemerintah daerah bisa tanah, karena yang membangun nanti BUMN. Saya berharap pembangunan ini bisa terlaksana di Bandar Lampung," kata Erik Thohir saat Ngopi Bareng Milenial Lampung di Cafe Kanara Bandar Lampung, Minggu (20/6/2021) dilansir dari Lampungpro.co--media jaringan Suara.com.
Menanggapi hal tersebut, Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana menyambut baik keinginan Kementerian BUMN, untuk membangun rumah sakit jantung dan otak di Lampung.
Baca Juga: 140 Preman di Lampung Ditangkap, Ada yang Mengatasnamakan LSM Penjaga Keamanan
Eva Dwiana mengaku siap dan bersedia menyiapkan lahan, untuk membangun rumah sakit yang dicanangkan Kementerian BUMN.
"Alhamdulilah beliau banyak berharap untuk Bandar Lampung, tentunya kedepan kami akan bekerjasama untuk merealisasikan pembangun rumah sakit jantung dan otak di Lampung. Kami sudah punya tempatnya, InsyaAllah ini satu-satunya rumah sakit yang ada di Lampung," jelas Eva Dwiana.
Berita Terkait
-
Potret Kopda Basar Jalani Rekonstruksi Kasus Penembakan 3 Anggota Polri
-
Komisi X DPR Kaget PSSI Dapat Anggaran Rp199,7 Miliar, Erick Thohir Didesak Bereskan 'Mafia Bola'
-
3 Hal yang Membuat Prestasi Timnas Indonesia U-17 Layak Mendapat Apresiasi
-
JungleSea Resmi Dibuka di Kalianda Lampung: Perpaduan Keindahan Alam dan Wahana Edukatif Keluarga
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Rekonstruksi Penembakan Polisi di Way Kanan: Ada Adegan Dihilangkan, Pelaku Tidak Menyesal
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Kontraktor BUMN Terseret?
-
Pemutihan Pajak Terakhir di Lampung Sebelum Kendaraan Bodong Dihapus Permanen
-
Terungkap! Detik-Detik Oknum TNI Tembak 3 Polisi di Arena Sabung Ayam Way Kanan
-
Korupsi Dana KB: Mantan Bendahara Dinas PPKB Tubaba Ditahan