Berdasarkan Informasi yang beredar, peristiwa ini terjadi sekitar Selasa (8/6/2021) dini hari.
Awalnya Pratu Nur Rohman bersama istri dan teman-temannya nonkrong di PKOR Way Halim minum kopi. Kemudian sekitar pukul 04.30 WIB, mereka bergerak pulang ke arah Pesawaran menaiki mobil Toyota Agya putih.
Sampai di dekat lampu merah Way Halim Jalan Sultan Agung, tiba-tiba mobil yang ditumpangi anggota TNI AU ini dipepet sepeda motor yang ditumpangi dua orang tak dikenal.
Tanpa diduga orang yang menaiki sepeda motor melepaskan tembakan ke arah anggota TNI yang sedang mengemudi. Alhasil peluru mengenai telapak tangan sebelah kiri Pratu Nur Rohman.
Baca Juga: Sekolah Tatap Muka di Bandar Lampung Tunggu Masuk Zona Hijau
Peluru itu tembus sampai ke paha kanan istri anggota TNI AU. Sementara itu pelaku penembakan langsung melarikan diri ke arah Jalan Ki Maja.
Berita Terkait
-
Geram Komisi III DPR RI, Polisi Tangguhkan Guru Cabul di Bandar Lampung dengan Jaminan Sertifikat Tanah
-
Sudiono House, Kafe Homey di Bandar Lampung Serasa Rumah Sendiri
-
Karier dan Pendidikan Putri Maya Rumanti, Modal Kuasa Hukum Vina Maju Pilkada 2024 Bandar Lampung
-
Daja Heritage, Kafe ala Eropa di Bandar Lampung Cocok untuk Fine Dining
-
Mengenal La Passion, Kafe Unik Khusus Perempuan Pertama di Bandar Lampung
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
Terkini
-
Viral Tebar Lele Berujung Mutasi: Camat Palas Jadi Guru SD Usai Jalan Rusak Diprotes Warga
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Waskita Karya Terseret?
-
Anggaran PSU Pilkada Pesawaran Kapan Cair? Ini Harapan KPU
-
Kisah Sukses: Ibu Rumah Tangga di Tapanuli Utara Ubah Nasib dengan Ulos, Kini Mendunia!