SuaraLampung.id - Sebagai artis papan atas, Nikita Mirzani memikirkan nasib karyawannya yang akan berlebaran Idul Fitri. Ini terlihat saat Nikita Mirzani menyiapkan THR alias tunjangan hari raya bagi para pegawainya.
Besaran THR yang diberikan Nikita Mirzani untuk para karyawannya pun terbilang fantastis. Setiap karyawan mendapat THR kurang lebih Rp 30 juta.
Ini diketahui saat Nikita Mirzani diwawancarai wartawan belum lama ini Nikita Mirzani mengaku sudah menyiapkan THR buat pegawainya. Tak tanggung-tanggung uang ratusan juta rupiah bakal diberikan bintang film Nenek Gayung ini.
"Habis nukerin Rp 300 juta," ujar Nikita Mirzani ditemui di kawasan BSD, Tangerang Selatan baru-baru ini.
Baca Juga: Gokil, Nikita Mirzani Siapkan Duit Rp 300 Juta Buat Kasih THR 10 Karyawan
Hebatnya, uang ratusan juta rupiah ini hanya dibagikan untuk beberapa orang pegawai.
"Buat 10 orang," tutur mantan pacar Samuel Rizal ini.
Bisa dibayangkan uang Rp 300 juta dibagikan kepada 10 orang. Berarti, masing-masing pegawai Nikita Mirzani mendapat Rp 30 juta. Wow, nilai yang fantastis bukan?
Sayangnya pada saat Lebaran nanti, Nikita Mirzani tidak akan melakukan open house. Mengingat pandemi yang belum berkesudahan.
"Ya kan masih corona," tuturnya.
Baca Juga: Viral Pemudik Nyamar Jadi Kurir, Pria ini Justru Dilaporkan Istri ke RT
Bicara soal uang, Nikita Mirzani memang sosok yang royal. Tengok saja sejumlah vlog sang Nyai saat belanja di YouTube.
Uang belasan hingga puluhan juta rupiah digelontorkan Nikita Mirzani hanya untuk belanja bulanan.
"Enak kan belanja sama gue itu. Tinggal comat comot, bayarnya nggak ada masalah," ujar Nikita Mirzani di kanal YouTubenya.
Bukan hanya itu, belum lama ini bintang film Comic 8 tersebut baru saja menginvestasikan uangnya di bisnis kuliner.
Bersama Hotman Paris Hutapea, ibu tiga anak tersebut saat ini adalah pemegang saham di Holywings.
"Ya kalau (modal) miliar iya, pasti. Berapanya nggak bisa dijelasin," kata Nikita Mirzani.
Berita Terkait
-
Razman Soroti Safe House Laura Meizani, Pengacara Nikita Berikan Respons Pedas
-
Ledekan Vadel Badjideh untuk Rumah Nikita Mirzani: Gangnya Sempit, Kalah Sama Rumah Gue
-
Perjuangkan Keadilan untuk Anaknya, Nikita Mirzani Tambah Saksi dalam Kasus Vadel Badjideh
-
Ayah Vadel Badjideh Berani Tantang Nikita Mirzani Datang ke Rumah: Saya Tunggu!
-
Jadi Tempat Bersejarah, Begini Kondisi Terkini Apartemen Anak Nikita Mirzani Usai Dijemput Paksa
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
KAI Siaga Bencana! 12 Titik Rawan di Tanjungkarang Dipantau Ketat Jelang Nataru
-
Aksi Keroyok Marbot Masjid Viral, 1 Pelaku Menyerahkan Diri, Sang Ayah Masih Buron!
-
Gagal Selundupkan 159 Kg Ganja via Pelabuhan Bakauheni, 2 Kurir Asal Padang Dibayar Rp25 Juta
-
Miris! Jembatan Gantung di Tanggamus Rusak Parah, Anak Sekolah Kena Imbasnya
-
Razia Mendadak di Rutan Kotabumi, Petugas Temukan Barang-barang Ini