Aksi Jokowi tiba-tiba jongkok dan berhenti tersebut membuat sejumlah Paspampres yang mengelilingi langsung tampak terkejut dan terdiam.
Bahkan, ada Paspamres yang awalnya dinilai tampak penasaran dengan apa yang dilakukan Jokowi.
Tak lama berselang, Jokowi lantas selesai membenarkan sepatunya. Ia lalu berjalan masuk ke ruangan.
Viral di TikTok, untuk menyaksikan video Jokowi selengkapnya, klik di sini.
Baca Juga: Digoda Emak-emak Bermobil, Jokowi Mendadak Jongkok Bikin Paspampres Terdiam
Respons Warganet
Aksi Presiden Jokowi tertangkap kamera tiba-tiba jongkok dan membahas sepatu ramai dibicarakan warga TikTok dan menuai pro kontra.
"Presiden kita gagah banget. Sehat selalu bapak," puji Nadia.
"Aneh. Harusnya kan bisa waktu di mobil benarkan tali sepatu. Tapi ya sudah positif thinking dulu," ujar Ramli.
"Masang tali sepatu aja disorotin. Gue pasang tali sepatu gak ada yang peduli," kata warganet lain.
Baca Juga: Kepala BIN Papua Ditembak, Jokowi Perintahkan Kejar dan Tangkap KKB
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Bawa Saksi ke Polisi, Relawan Tepis Polisikan Roy Suryo Cs karena Arahan Jokowi: Ini Murni...
-
Dituntut Pakai Pasal Penghasutan Imbas Kulik Ijazah Jokowi, Roy Suryo Balas Tertawa: Pengecut!
-
Kasus Ijazah Palsu Jokowi Bisa Seret Gibran, Roy Suryo Curigai Kejanggalan Riwayat Pendidikan Wapres
-
Desakan Pemakzulan Gibran: Antara Proses Hukum dan Realitas Politik
-
Skripsi Jokowi Dikulik Lewat Digital Forensik, Muncul Temuan Mengejutkan: Dibuat Tahun 2018?
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Pemberdayaan BRI, UMKM Serius Pangan Nusantara Kini Mendunia
-
Pemprov Genjot Infrastruktur Pesawaran: 3 Titik Prioritas Dibidik
-
Lengkap! Jadwal Keberangkatan Jemaah Calon Haji Lampung 2025
-
Jalan Gedong Tataan-Kedondong Diperbaiki Demi Kelancaran Distribusi Hasil Panen
-
Pria Asal Bandar Lampung Tega Cabuli Sepupu Istrinya 3 Kali