SuaraLampung.id - Pandemi Covid-19 membuat ekonomi dunia terhantam. Akibatnya banyak terjadi pemutusan hubungan kerja (PHK) di beberapa perusahaan.
Sementara orang-orang harus tetap bertahan hidup di tengah kesulitan ini. Maka mau tak mau orang-orang melakoni pekerjaan apa saja demi menyambung hidup.
Seperti yang dialami seorang pria bernama Indra. Sebelum pandemi Covid-19, Indra bekerja sebagai sopir di Silver Bird. Kendaraan yang ia bawa kendaraan mewah.
Namun badai pandemi Covid-19 menghantam. Pak Indra pun tidak lagi bekerja di Silver Bird. Agar dapur tetap ngebul, Pak Indra memutuskan menjadi sopir bajaj. Kisah Pak Indra ini viral di media sosial.
Baca Juga: Kinerja Positif, BRI Raih 5 Penghargaan di Anugerah BUMN 2021
Cerita itu dibagikan oleh salah seorang penumpangnya di akun TikTok @iiipot. Hingga berita ini dibuat, video tersebut telah disaksikan hampir 1 juta orang dan mendapatkan lebih dari 150 ribu tanda like.
Penumpang itu menceritakan ia ingin balik ke kantornya di Kemang. Posisinya berada di kawasan Blok M. Lalu tiba-tiba, ia melihat bajaj yang begitu menarik karena tampilan sangat bersih.
Penumpang ini pun memutuskan menjajal naik bajaj tersebut. Tak disangka, sang sopir sangat ramah dan justru mengisahkan kisah perjuangan hidupnya.
"Mau balik ke kantor tiba-tiba lihat bajaj ini kok bersih banget. Oke aku naik dari blok M Melawai ke Kemang," cerita @iiipot di TikTok seperti dikutip dari BeritaHits.Id, Jumat (9/4/2021).
"Pas naik aku bilang gini 'Pak jangan ngebut-ngebut ya'. Lalu bapaknya bilang 'Tenang bu aku mantan sopir silver bird'," lanjutnya.
Baca Juga: Masa Pandemi Covid-19, Peredaran Narkoba di Kota Tegal Malah Naik
Semakin mengejutkan, Pak Indra memiliki pengalaman mentereng sebagai pengemudi. Ia pernah mengemudi mobil mewah hingga Tesla.
Berita Terkait
-
Unggul di Inovasi, BYD Akan Kalahkan Tesla di Pasar Mobil Listrik Tahun Ini
-
BYD Jual Hampir 1 Juta Unit Mobil di Q1 2025, Hybrid Semakin Populer
-
BYD Mendobrak Dominasi Tesla di Panggung Mobil Listrik Global, Raja Baru Telah Lahir
-
Jangan Kaget! Mobil Mewah Ini Bisa 'Ambles' Nilainya Sampai 73 Persen
-
Trump Beli Tesla: Balas Dendam ke Pengunjuk Rasa atau Dukungan ke Elon Musk?
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Silaturahmi Berujung Maut: Pria di Lampung Tengah Nyaris Tewas Dikeroyok karena Utang
-
Bulog Lampung Kewalahan! Target Serapan Gabah Melonjak Drastis, Gudang Tak Cukup?
-
Dianggap Jadi Penyebab Banjir, Rumah Warga di Campang Jaya Dibeli Pemkot Bandar Lampung
-
Operasi Ketupat Krakatau 2025: Angka Kecelakaan Turun Drastis Selama Mudik Lebaran
-
Korupsi Beras SPHP: Kejaksaan Sita Barang Bukti dari Kantor Bulog Lampung Selatan