SuaraLampung.id - Pertamina akan menggulirkan Program Langit Biru (PLB) di Provinsi Lampung pada 13 Maret 2021. Program yang digagas Pertamina ini bertujuan membuat kualitas udara lebih bersih.
Di Lampung Program Langit Biru dimulai di Kota Bandar Lampung. Unit Manager Communication, Relation & CSR MOR II, Umar Ibnu Hasan mengungkapkan, program ini memberikan harga khusus untuk produk Pertalite (RON 90) khusus bagi kendaraan roda da, kendaraan roda tiga, kendaraan umum plat kuning.
Sehingga, kata dia, pengguna dapat membeli Pertalite dengan harga setara Premium (RON 88) yaitu sebesar Rp6.450 per liter yang berlaku selama 2 bulan sejak diberlakukannya program.
"Pertalite harga khusus pada Program Langit Biru direncanakan akan berlangsung selama enam bulan dengan potongan harga akan dievaluasi setiap dua bulan," tambah Umar, Rabu (24/2/2021) dilansir dari Antara.
Baca Juga: Jauh-jauh dari Lampung Ingin Bertemu Raffi Ahmad, Lelaki Ini Diusir
Pada tahap 2 PLB (bulan 3 dan 4), Pertalite berharga khusus rencananya dihargai Rp6.850 atau diskon sebesar Rp1.000 dari harga Pertalite normal.
Sementara untuk tahap 3 PLB (bulan 5 dan 6), harga Pertalite dihargai sebesar Rp7.250 atau diskon sebesar Rp600. Dan untuk bulan berikutnya harga Pertalite kembali normal.
Program Langit Biru, merupakan program sinergitas antara Pertamina dengan pemerintah untuk meningkatkan kualitas udara lebih bersih dengan mengurangi emisi gas buang.
Kemudian, mengedukasi masyarakat untuk menggunakan Bahan Bakar Minyak (BBM) ramah lingkungan berkualitas, memberikan pengalaman baru penggunaan Pertalite harga khusus pada konsumen premium segmen tertentu.
Dengan beralih menggunakan BBM jenis pertalite yg lebih berkualitas, memberikan banyak keuntungan bagi konsumen yaitu konsumsi BBM lebih irit dan mesin kendaraan menjadi lebih awet.
Baca Juga: Kemendagri Restui Pelantikan 7 Kepala Daerah di Lampung Secara Tatap Muka
"Dengan menggunakan BBM berkualitas, pemilik kendaraan juga dapat menurunkan biaya perawatan mesin kendaraannya," tutup Umar.
Berita Terkait
-
Potret Kopda Basar Jalani Rekonstruksi Kasus Penembakan 3 Anggota Polri
-
JungleSea Resmi Dibuka di Kalianda Lampung: Perpaduan Keindahan Alam dan Wahana Edukatif Keluarga
-
Sopir Truk BBM Jadi Tersangka dalam Kasus Pertalite Dicampur Air di SPBU Pertamina Klaten
-
Pengelola SPBU Pertamina di Klaten Diperiksa Buntut Temuan Pertalite Campur Air
-
Pertalite Campur Air Ditemukan, SPBU Pertamina Klaten Dipasangi Garis Polisi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rekonstruksi Penembakan Polisi di Way Kanan: Ada Adegan Dihilangkan, Pelaku Tidak Menyesal
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Kontraktor BUMN Terseret?
-
Pemutihan Pajak Terakhir di Lampung Sebelum Kendaraan Bodong Dihapus Permanen
-
Terungkap! Detik-Detik Oknum TNI Tembak 3 Polisi di Arena Sabung Ayam Way Kanan
-
Korupsi Dana KB: Mantan Bendahara Dinas PPKB Tubaba Ditahan