SuaraLampung.id - Kisah memilukan hati dialami oleh seorang mantan pramugari pesawat yang baru-baru ini diunggah oleh seorang YouTuber.
Mantan pramugari itu mengalami depresi sehingga harus tinggal di sebuah panti yayasan sosial.
Lewat kanal YouTube RianTV, kisah mantan pramugari itu menuai perhatian publik. Ia tampak murung ketika dihampiri oleh YouTuber tersebut.
Sedikit berbeda dengan pasien Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) lain, mantan pramugari tersebut menghindari orang-orang yang berada di sekitarnya.
Kendati demikian, wanita itu tampak masih bisa diajak berkomunikasi.
Ia memperkenalkan dirinya sebagai Uti.
Sejak mengalami depresi hingga harus tinggal di yayasan sosial, Uti lebih banyak mengurung diri.
Ia hanya mau berinteraksi dengan orang terdekat saja dan lebih banyak menghabiskan waktu berdiam diri seorang diri.
Saat pembawa acara bernama Rian mendekatinya, Uti tampak tak nyaman. Ia tak berani menatap wajah orang asing dan langsung menjauh.
Baca Juga: Potret Pilu Eks Pramugari Alami Depresi Kini Tinggal di Yayasan Sosial
"Namanya siapa?" tanya Rian seperti dikutip Suara.com, Selasa (23/2/2021).
"Uti," jawab Uti singkat.
Ketika Rian memintanya melihat ke arah kamera, Uti langsung pergi. Begitu Rian meninggalkan ruangan tersebut, Uti langsung berlari kembali ke tempat persembunyiannya di loteng.
Salah satu perawat di yayasan tersebut memberikan kue kepada Rian agar Uti mau didekati.
Setelah mendapatkan kue, Rian mencoba menyusul Uti ke loteng dan mendekatinya. Uti yang tampak ragu mulai mau didekati ketika Rian membawakan kue.
"Suka kue?" tanya Rian sambil memberikan kue.
Berita Terkait
-
Merasa Kesepian? Rutin Menelepon selama 10 Menit Dapat Mengatasinya lho!
-
Gelantungan di Jendela Lantai 20, Kronologi TNI AU Selamatkan Pasien Covid
-
Jauh dari Keluarga, Pasien Covid-19 Coba Terjun dari Lantai 20 Wisma Atlet
-
Tak Perlu Terapi, Olahraga Rutin Bisa Bikin Tingkat Pemicu Migrain Rendah
-
Potret Pilu Eks Pramugari Alami Depresi Kini Tinggal di Yayasan Sosial
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Mau Hemat tapi Tetap Kenyang? Promo Paket HokBen Mulai Rp47 Ribu Hadir Lagi
-
Stok Sosis Hemat di Alfamart, Mulai Rp5.000! Promo Terbatas Dua Minggu Saja
-
Recharge Energi Cuma 12 Ribu! Coffee Gold Rilis Promo Mocha & Matcha Seasalt Sepanjang November
-
Pengguna BRImo Capai 44,4 Juta User per Akhir September 2025, Nilai Transaksi Harian Rp25 Triliun
-
Kolaborasi BRI Peduli dan Rumah Sakit Daerah Lewat Bantuan Ambulans: Capai 637 Unit dalam 3 Tahun