SuaraLampung.id - Sebanyak 259 perawat di Lampung terinfeksi Covid-19 selama tahun 2020. Jumlah perawat terbanyak yang positif Covid-19 berada di Bandar Lampung.
Data jumlah perawat positif Covid-19 ini dipaparkan Ketua Dewan Pengurus Wilayah Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Provinsi Lampung Dedi Afrizal.
"Tercatat data tenaga perawat yang terpapar COVID-19 di Provinsi Lampung selama tahun 2020 ada 259 orang," ujar Ketua DPW PPNI Provinsi Lampung Dedi Aprizal, Selasa (26/1/2021) dilansir dari Antara.
Ia mengatakan jumlah tenaga keperawatan yang paling banyak terpapar COVID-19 berasal dari Kota Bandar Lampung dengan jumlah hingga 145 orang, kemudian dilanjutkan dengan Kota Metro 27 orang dan Kabupaten Lampung Tengah 19 orang.
Baca Juga: LIVE STREAMING: Melihat Prospek Bisnis Properti di Masa Pandemi 2021
"Untuk data masing-masing daerah di Kabupaten Lampung Selatan ada 8 orang, Lampung Utara 15 orang, Lampung Barat 14 orang, Tulang Bawang Barat 1 orang," katanya.
Ia menjelaskan selanjutnya di Tulangbawang ada 6 orang, Mesuji 2 orang, Way Kanan 4 orang, Pesawaran 3 orang, serta Pringsewu 15 orang.
"Dengan adanya sejumlah perawat yang terpapar COVID-19 selama bertugas diimbau kepada seluruh anggota agar tetap mematuhi protokol kesehatan dengan ketat serta menjalankan pola hidup sehat untuk mencegah COVID-19," ujarnya.
Sebelumnya sejak pandemi COVID-19 masuk ke Provinsi Lampung tercatat ada sebanyak 160 orang tenaga keperawatan yang terpapar COVID-19, dimana ada 140 orang asal Kota Bandar Lampung.
Baca Juga: Pemakaman Jenazah Covid-19 Penuh, Begini Kondisi TPU Pondok Ranggon
Berita Terkait
-
1.000 Lebih Dokter dan Perawat Tewas di Gaza, ICC Keluarkan Surat Perintah Tangkap Netanyahu
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
-
Siapa Yintho Schroder? Bek Keturunan Lampung 1,97 Meter Punya Tekel Maut, Suksesor Mees Hilgers
-
Adakan PTKO II, Imabsi FKIP Unila Bekali Anggota agar Paham Renstra dan LPJ
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"