SuaraLampung.id - Politisi Partai Gerindra, Fadli Zon sedang bersedih. Sang ibu terbaring sakit.
Di tengah kesibukannya sebagai anggota DPR RI, Fadli Zon tetap menyempatkan diri menemani sang ibu yang sakit.
Menurut Fadli Zon, dirinya tidak berani membawa sang ibu ke rumah sakit karena kamar penuh.
Foto tersebut ia unggah melalui akun Twitter pribadinya @fadlizon. Dalam foto tersebut, terlihat Fadli Zon memegang tangan sang ibu.
Baca Juga: Kocak! Antar Ibu Hamil Muda, Sopir Taksi Online sampai Ngilu
Sementara, sang ibu terlihat terbaring lemah. Fadli Zon mengaku sedih lantaran sang ibu sakit.
Dirinya pun setia menemani sang ibu saat sakit. Dalam unggahan tersebut, Fadli Zon mengungkapkan dirinya ikut merasakan sakit, ketika keadaan ibunya memburuk.
Begitu pula sebaliknya, apabila keadaan ibunya membaik, Fadli Zon merasakan badannya ikut membaik.

"Hari-hari menemani ibu di tengah sakitnya. Ketika kondisinya membaik, badan ini rasanya ikut baik. Ketika memburuk, rasanya ikut sakit." cuitnya, dikutip Suara.com.
Fadli Zon mengaku berniatan untuk membawa sang ibu ke rumah sakit. Akan tetapi, dirinya khawatir apabila rumah sakit penuh.
Baca Juga: Pelajar Pura-pura Nikah Dalam Kelas, Ibu Guru Akting Jadi Tamu
"Mau ke rumah sakit khawatir dan banyak kamar penuh," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Apa Arti Lorem Ipsum? Tulisan di Tugu Titik Nol IKN Bikin Geger
-
5 Rekomendasi Facial Wash untuk Ibu Hamil dan Ibu Menyusui, Cari yang Bebas Pewangi
-
Tugu Titik Nol di IKN Jadi Bahan Tertawaan di Medsos Karena Bertuliskan Lorem Ipsum
-
7 Moisturizer Murah di Indomaret yang Aman buat Bumil dan Busui, Makin Glowing Usai Punya Anak
-
Fondasi Awal Kehidupan: Mengapa Susu Penting untuk Ibu Hamil
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal