SuaraLampung.id - Mikha Tambayong selama ini digosipkan berpacaran dengan aktor Deva Mahenra.
Selama ini baik Mikha Tambayong maupun Deva Mahenra selalu mengelak saat ditanya mengenai hubungan mereka.
Setelah lama menyembunyikan hubungan dengan Mikha Tambayong, Deva Mahenra akhirnya bicara blak-blakan.
Deva Mahenra mengakui berpacaran dengan Mikha Tambayong.
Baca Juga: Deva Mahenra Akhirnya Akui Pacari Mikha Tambayong, Ada Niat Menikah
"Iya, setahun lah (pacaran)," tutur Deva dikutip dari kanal YouTube Gofar Hilman, Senin (18/1/2021).
Selama ini, baik Deva maupun Mikha selalu memberi jawaban mengambang soal hubungan mereka. Tapi di depan Gofar Hilman, Deva tak bisa mengelak.
Mengaku termasuk budak cinta alias bucin, Deva Mahenra justru tak ingat tanggal berapa dia resmi berpacaran dengan Mikha Tambayong. Ia dan Mikha mengaku sepakat untuk tak merayakan hal-hal semacam itu.
"Gue nggak ngitungin (tepatnya berapa lama jadian), tanggal jadian gitu dirayain, sesantai itu. Kita emang pernah obrolin, di hal ini kita sepakat (untuk tak merayakan)" ujarnya.
Bintang film Sabtu Bersama Bapak ini mengaku hubungannya dengan Mikha serius. Bahkan keduanya sudah membahas rencana pernikahan.
Baca Juga: Sinopsis Film Keluarga Tak Kasat Mata
"Kita pacaran bukan yang main-main, kita juga banyak ngomongin masa depan. Udah ditaraf yang seperti itu, tapi kalau soal omongan ke sana (menikah) belum buka ke keluarga masing-masing," kata Deva Mahenra.
Deva pun tak pernah memusingkan komentar orang terkait hubungannya. Apalagi, harus buru-buru menikah lantaran didesak penggemar.
"Kalau kita menikah karena netizen memaksa lu menikah itu keliru dan aneh banget. Kalau gue ya karena emang gue mau, kitanya mau, dan keluarganya setuju," ujar Deva Mahenra.
Deva Mahenra pernah beradu akting dengan Mikha Tambayong di film Belok Kanan Barcelona di 2018. Kabar kedekatan keduanya pun berembus setelah itu, namun tak pernah ada klarifikasi
Berita Terkait
-
Film Ipar Adalah Maut Tayang Lagi di Bioskop, Wow! Kok Tayang Ulang Sih?
-
Pulang Syuting Disambut Istri, Mamat Alkatiri: Sekarang Ada Tempat Ngobrol!
-
Bukat Diet, Ini yang Bikin Mikha Tambayong Belasan Tahun Tak Makan Nasi
-
Angkat Kisah Pasutri Susah Punya Anak, Series Kawin Tangan Singgung Kesehatan Reproduksi
-
Gegara Silent Treatment Pasangan Deva Mahenra Dicap Red Flag, Warganet Peringati Mikha Tambayong
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"