4 Fakta Karo Paminal Nonaktif Brigjen Hendra Kurniawan, Foto Istrinya Bersama Ariel NOAH Pernah Heboh

Penonaktifan Brigjen Hendra Kurniawan sebagai Karo Paminal terkait pengusutan kasus baku tembak

Wakos Reza Gautama
Kamis, 21 Juli 2022 | 07:20 WIB
4 Fakta Karo Paminal Nonaktif Brigjen Hendra Kurniawan, Foto Istrinya Bersama Ariel NOAH Pernah Heboh
Brigjen Hendra Kurniawan dinonaktifkan sebagai Karo Paminal. [Twitter]

2. Berpengalaman di Propam

Brigjen Hendra Kurniawan adalah perwira tinggi Polri lulusan Akademi Kepolisian tahun 1995. 

Dalam kariernya di kepolisian, Brigjen Hendra Kurniawan memang berpengalaman di bidang Propam. 

Brigjen Hendra pernah menjabat sebagai Kaden A Ro Paminal Divisi Propam Polri.

Baca Juga:Penonaktifan Karo Paminal Divpropam dan Kapolres Jaksel Oleh Kapolri

Bahkan ia juga sempat menjabat sebagai Analisis Kebijakan Madya Bidang Paminal Divisi Propam Polri.

Ia pernah dipercaya menjadi Kabag Binpam Ro Paminal Divisi Propam Polri kemudian diangkat menjadi Karo Paminal Divisi Propam.

3. Disebut Jenderal Keturunan Tionghoa

Brigjen Hendra Kurniawan disebut sebagai jenderal pertama di polisi keturunan Tionghoa. 

Bahkan karena wajahnya yang oriental, dia pernah diterpa isu sebagai anak dari Presiden China Xi Jinping. 

Baca Juga:Kapolri Nonaktifkan Karo Paminal Divpropam dan Kapolres Metro Jakarta Selatan, Indepensi Penyidikan Kasus Brigadir J

Kabar mengenai Hendra adalah Jenderal keturunan Tionghoa pernah dibantah oleh Mabes Polri. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini