3 Kejanggalan Baku Tembak di Rumah Kadiv Propam Dijawab Kompolnas, Mulai dari Luka Sayatan hingga Memar

Baku tembak melibatkan dua orang ajudan Kadiv Propam yaitu Brigadir J dan Bharada E

Wakos Reza Gautama
Rabu, 13 Juli 2022 | 06:30 WIB
3 Kejanggalan Baku Tembak di Rumah Kadiv Propam Dijawab Kompolnas, Mulai dari Luka Sayatan hingga Memar
Garis polisi telah terpasang di rumah dinas Kadiv Propam Polri, Irjen Ferdy Sambo, Selasa (12/7/2022) malam. Kompolnas menjawab kejanggalan kasus baku tembak di rumah Kadiv Propam. [Dok. Yosea Arga/Suara.com]

2. Ada Luka Sayatan di Tubuh Brigadir J

Kejanggalan lain yang diungkap keluarga Brigadir J adalah adanya sejumlah luka sayatan di jenazah Brigadir J. 

Benny Mamoto menjelaskan, pihaknya sudah ditunjukkan foto jenazah Brigadir J oleh penyidik Polres Metro Jakarta Selatan. 

"Pengertian luka sayatan ini mungkin beda antara keterangan ahli misal dokter forensik, DVI, akan lain dengan publik yang ga tahu dengan istilah itu," kata Benny. 

Baca Juga:Singgung Perkap Waskat Polisi Tembak Polisi, Pengamat: Idealnya Kadiv Propam Dievaluasi Bahkan Dicopot

"Memang betul ada peluru yang nyerempet seperti sayatan. Kalau sayatan kan tipis ini ndak lebih lebar," kata Benny Mamoto. 

3. Memar dan Jari Brigadir J Putus

Pihak keluarga Brigadir J juga mengungkapkan adanya dua jari Brigadir J yang putus. Menurut Benny tidak ada jari yang putus setelah melihat foto jenazah Brigadir J.

"Ketika yang bersangkutan pegang pistol ditembak dari sana, kena di sini (jari), ini (jari) memang luka bukan putus. Ada jarinya. Itu luka karena megang pistol seperti ini," ujar Benny. 

Mengenai adanya rahang Brigadir J yang bergeser dan luka memar, menurut Benny harus dijelaskan oleh ahli. 

Baca Juga:Kasus Penembakan Brigadir J, Pembantu dan Sopir Kadiv Propam Turut Diperiksa Polisi

Benny juga menjawab mengenai adanya jahitan di hidung Brigadir J itu dikarenakan luka tembak dari belakang yang tembus ke depan. 

"Tapi kemudian sudah dijahit dan itu sudah dicocokkan dengan arah Brigadir J Bharada E menembak," ungkap Benny Mamoto. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini