Jadwal Wakil Indonesia di Perempat Final Indonesia Open 2022, Rivalitas Ginting vs Axelsen Berlanjut

Rivalitas Anthony Ginting dan Viktor Axelsen berlanjut pada perempat final Indonesia Open 2022

Wakos Reza Gautama
Jum'at, 17 Juni 2022 | 09:45 WIB
Jadwal Wakil Indonesia di Perempat Final Indonesia Open 2022, Rivalitas Ginting vs Axelsen Berlanjut
Ilustrasi pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Anthony Ginting melakukan serangan kepada pebulu tangkis tunggal putra Denmark Viktor Axelsen pada babak semi final Daihatsu Indonesia Master 2022 di Istora Senayan,  Jakarta Pusat, Sabtu (11/6/2022). Rivalitas Ginting vs Axelsen berlanjut di babak perempat final Indonesia Open 2022. [Suara.com/Alfian Winanto]

PraYer, julukkan Pramudya Kusumawardana Riyanto/Yerimia Rambitan akan menantang unggulan kelima asal Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik.

Sementara Fajar/Rian akan berhadapan dengan ganda putra China, Liu Yuchen/Ou Xuanyi untuk memperebutkan tiket semifinal.

Satu wakil Indonesia lainnya adalah ganda putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti yang akan berebut tiket babak empat besar melawan unggulan kedua asal Korea Selatan Lee So-hee/Shin Seung-chan.

Babak perempat final Indonesia Open 2022 hari ini, akan dimulai pukul 13:00 WIB dengan laga pembuka antara ganda campuran Jepang Yuta Watanabe/Arisa Higashino melawan wakil Prancis Thom Gicquel/Delphine Delrue.

Baca Juga:BWF Rilis Order of Play Indonesia Open 2022 Babak Perempat Final yang Dimulai Hari Ini

Berikut jadwal wakil tuan rumah di Indonesia Open 2022, Jumat (17/6):

Tunggal putra

- Anthony Sinisuka Ginting vs Viktor Axelsen (Denmark)

Ganda putra

- Pramudya Kusumawardana Riyanto/Yerimia Rambitan vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia)
- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Liu Yuchen/Ou Xuanyi (China)

Baca Juga:Jadwal Indonesia Open 2022 Hari Ini: Ujian Berat Anthony Ginting

Ganda putri

- Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vsLee So-hee/Shin Seung-chan (Korea Selatan)

(ANTARA)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini