Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Jum'at, 23 Agustus 2024 | 10:11 WIB
Ketua DPW Partai Nasdem Lampung Herman HN memberikan dukungan ke Rahmat Mirzani Djausal sebagai Calon Gubernur Lampung. [Lampungpro.co]

Sementara itu, bakal calon Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal mengungkapkan, kedepannya akan konsolidasi ke seluruh partai, agar langkah pemenangan Pilgub Lampung dikerjakan bersama-sama secara linear dan bahu membahu.

"Kami yakin semua partai politik punya kekuatan dan keunggulan masing-masing, jadi kami akan menggunakan keunggulan itu semua untuk pemenangan Pilgub Lampung," ungkap Rahmat Mirzani Djausal.

Load More