SuaraLampung.id - Mantan Wakil Bupati Lampung Utara Ardian Saputra kembali maju di Pilkada 2024 sebagai bakal calon Bupati Lampung Utara.
Mengenai pencalonannya ini, Ardian Saputra mengaku sudah mendapatkan izin dari mantan Bupati Lampung Utara Budi Utomo.
Ia juga sudah mengantongi surat tugas dari Partai Demokrat, untuk mencari koalisi partai dan sosok pendamping di Pilkada Lampung Utara 2024.
"Saya maju naik jadi calon Bupati Lampung Utara, karena bupatinya tidak mencalonkan dan saya sudah minta izin Budi Utomo, pada saat masih menjabat, kami berdiskusi bersama dan diizinkan maju," kata Adian Saputra usai mengikuti fit and proper tes di Kantor DPD PDIP Lampung, Kamis (30/5/2024) malam.
Baca Juga: Pilkada Metro 2024, Wahdi Ingin Borong Rekomendasi Partai Politik
Dengan mendapatkan dukungan dari Budi Utomo, keluarga, dan teman-temannya, Ardian yakin optimis dan bisa diamanahkan jadi Bupati Lampung Utara.
"Untuk sosok wakil sudah ada yang menjalin komunikasi, cuma nanti kami masih menunggu perkembangan partai politik," ujar Ardian Saputra dikutip dari Lampungpro--jaringan Suara.com.
Dalam proses pencalonannya, Ardian yang notabenenya kader Partai Nasdem, juga sudah menjalin hubungan komunikasi politik dengan sejumlah partai politik di Lampung Utara, termasuk dengan Partai Gerindra.
Dengan modal awal sosialisasi bertemu dengan masyarakat, Ardian juga berusaha meyakinkan masyarakat, karena yang memilih masyarakat.
Hamartoni Cari Pendamping
Baca Juga: Ayu Alasasiyah Pilih Dampingi Ali Rahman di Pilkada Way Kanan 2024
Mantan Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Balitbangda) Lampung, Hamartoni Ahadis, mencari sosok pendamping yang mengerti birokrasi dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) Lampung Utara 2024.
Berita Terkait
-
Mendagri Tito Tolak Usulan Fraksi Gerindra Minta PSU Pilkada Pakai Dana Pendidikan: Kami Gak Korbankan yang Wajib
-
Minta KPU-Bawaslu Seefisien Mungkin Ajukan Anggaran PSU Pilkada, Hitung-hitungan Kemendagri Tak Sampai Rp 1 T
-
Alasan Efisiensi, KPU Tiadakan Kampanye Akbar di PSU Pilkada 2024
-
Jelang PSU, Kekalahan Andika di Pilkada Serang Disebut karena Warga Tolak Dinasti Politik
-
Dede Yusuf soal PSU Pilkada 2024 Digelar saat Puasa: Yang Penting Pengawasannya!
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bandar Lampung Kamis 13 Maret 2025
-
Lebaran 2025: Angkutan Barang Dibatasi di Lampung! Cek Jadwalnya
-
Serunya Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025, Dari Kuliner Lezat hingga Hiburan
-
Jejak Harimau Sumatera Ditemukan di Lampung Barat, Imbauan Darurat Dikeluarkan
-
Cek Kesiapan Terminal Rajabasa, Pelabuhan Bakauheni dan Stasiun Tanjungkarang Hadapi Pemudik