SuaraLampung.id - Advokat Resmen Kadafi mengklaim sudah mendapatkan rekomendasi Partai Amanat Nasional (PAN) sebagai calon Bupati Way Kanan.
Hal ini disampaikan Resmen Kadafi usai menjalani uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper tes di Kantor DPD PDI Perjuangan Lampung, Selasa (21/5/2024).
Resmen Kadafi mengaku sudah menjalin komunikasi dengan sejumlah partai politik di Way Kanan. Bahkan Resmen Kadafi juga mengklaim sudah menerima surat rekomendasi dari PAN.
"Alhamdulillah PAN sudah lebih awal memberikan rekomendasi, karena partainya berlogo matahari jadi diberi pencerahan luar biasa," kata Resmen Kadafi dikutip dari Lampungpro--jaringan Suara.com.
Baca Juga: Daftar Bakal Calon Bupati Tulang Bawang, Winarti Belum Mau Bicara Sosok Pendamping
Menurut Resmen Kadafi, surat rekomendasi tersebut berisi dirinya ditugaskan untuk mencari wakil dan juga pasangan koalisi, hingga komunikasi politik.
"Saya sudah mendaftar di Partai Nasdem, Partai Demokrat, PKB sempat diundang taaruf, lalu PDIP, dan Golkar juga menjalin komunikasi politik," ujar Resmen Kadafi.
Sementara pada saat fit and proper tes di Kantor DPD PDIP Lampung, Resmen Kadafi mengaku ditanya tentang kondisi wilayah, tim yang terstruktur, dan sejauh mana kesiapan logistik.
Berita Terkait
-
Dari Sinetron ke Senayan: Verrel Bramasta Tampil Cemerlang di Rapat Naturalisasi Timnas
-
Beda Latar Belakang Nina Agustina Vs Lucky Hakim, Ada yang Ngaku Bukan Anak Jenderal
-
Kekayaan Nina Agustina, Cabup Indramayu Terkaya yang Viral Cekcok dengan Warga
-
Menilik Apa Saja Harta Jeje Govinda, Calon Bupati Bandung Barat yang Sama Sekali Tak Punya Utang
-
Sial di Malaysia, Kim Pan-gon Malah Berprestasi Juara Liga Korea
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
Libur Nataru: KAI Siapkan 2.340 Kursi Per Hari dari Stasiun Tanjungkarang
-
Kampanye Medsos Nihil, Paslon Cagub-Cawagub Lampung Lebih Pilih Cara Konvensional
-
Beasiswa S2 untuk Jurnalis, BRI Fellowship Journalism 2025 Resmi Dibuka
-
Terjatuh Usai Jambret di Jalan ZA Pagar Alam Bandar Lampung, Pelaku Nyaris Dihakimi Massa
-
PMI Tewas di Malaysia, Sindikat Perdagangan Orang Lampung Terbongkar