SuaraLampung.id - Gudang penyimpanan logistik Pemilu 2024 di Kota Bandar Lampung dijaga ketat aparat kepolisian selama 24 jam penuh.
Saat ini Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bandar Lampung menyiapkan dua gudang penyimpanan logistik Pemilu 2024.
Dua gudang itu berada Sekretariat KPU dan gudang Badan Pengelolaan dan Pengendalian Lingkungan Hidup (BPPLH) Bandar Lampung.
Ketua KPU Bandar Lampung Dedy Triyadi mengatakan, gudang di belakang Kantor KPU Bandar Lampung untuk logistik dapil 4 dan 5.
Baca Juga: KPU Pastikan Warga Eks Kampung Bayam Bisa Nyoblos Saat Pemilu, Ini Lokasinya
"Sementara gudang di BPPLH untuk dapil 1,2,3,6," kata Dedy Triyadi, Senin (23/10/2023). Menurut Dedy, jumlah TPS di daerah pemilihan (Dapil) Bandar Lampung 4 dan 5 sebanyak 974 TPS.
Dimana per TPS mendapatkan lima kotak suara. Kalau dikalikan lima kotak suara itu sebanyak 4.870 kotak suara.
Sedangkan, lanjut dia, untuk jumlah TPS di empat dapil lainnya sebanyak 1.906 TPS, sehingga, kotak suara di yang disimpan gudang BPPLH sebanyak 9.530 kotak suara.
"Gudang kami pastikan aman, tidak bocor, dan banjir, termasuk pengamanan 24 jam dari pihak kepolisian. Mereka akan membangun posko di KPU," kata Dedy.
Ia mengatakan bahwa proses pengadaan logistik pemilu dilakukan secara bertahap melalui e-katalog sesuai instruksi KPU RI.
Baca Juga: 4 Fakta Dodhy Kangen Band Diancam saat Tolong Korban Kecelakaan, Pelaku Sudah Ditangkap
"Pada tahap pertama ini terkait pengadaan kotak suara dan kami sedang menunggu di akhir bulan ini antara tanggal 22-23 Oktober," kata dia.
Berita Terkait
-
Bantah Dukung 02, Larissa Chou Tegas Tak Pernah Kampanyekan Paslon Mana Pun
-
Sritex Resmi Tutup, Publik Ungkit Dukungan Jor-joran untuk Gibran di Pemilu 2024: Pada Nyesel Gak Ya?
-
Dituding Terima Dukungan dari Riza Chalid Saat Pemilu 2024, Anies Baswedan Beri Reaksi Kocak: Kena Terus Pak!
-
Harlah ke-52, PPP Introspeksi Total Usai Gagal di Pemilu 2024
-
Dari Bilik Suara, Anak Muda Tentukan Nasib Daerah di Pilkada 2024
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
Terkini
-
Dua Anak Tewas Tenggelam di Kolam Ponpes di Lampung Timur
-
Perang Dagang AS Untungkan Lampung? Apindo Ungkap Peluang Baru
-
Warung Klasik Beringharjo Makin Dikenal Berkat Adanya Dukungan KUR BRI
-
Tak Dikasih Tahu Pola Kunci HP, Pria di Bandar Lampung Emosi Pukuli Istri Siri Sampai Bonyok
-
Drama Pilkada Lampung Timur: Istri Mantan Bupati Dipecat dari DPRD Usai Dukung Lawan Partainya