SuaraLampung.id - RD (45), warga Desa Rejoagung, Kecamatan Batanghari, Kabupaten Lampung Timur ditangkap karena melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).
Kapolsek Batanghari Iptu Erson mengatakan penangkapan terhadap RD berdasarkan laporan dari LH (43) istrinya.
Berdasarkan informasi yang dihimpun kepolisian, tersangka diduga melakukan KDRT terhadap istri dan anaknya yang masih berusia tiga tahun, pada Minggu (19/2/2023).
Peristiwa KDRT diduga dipicu oleh kekesalan tersangka, akibat tidurnya terganggu oleh suara main anak balitanya itu.
Tersangka yang merasa emosi, kemudian menggigit tangan anaknya hingga menangis. Bahkan mengancam akan membunuh istrinya, yang sempat menegur tindakannya tersebut.
"Istri tersangka sempat menegur, saat mengetahui tangan anak balitanya digigit hingga menangis. Tetapi RD justru tidak terima dan semakin emosi, bahkan sempat mengambil dan mengalungkan golok ke leher istrinya, sambil mengancam akan membunuh," kata Kapolsek dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Petugas Polsek Batanghari yang menerima laporan terkait peristiwa tersebut, segera bertindak melakukan proses hukum.
Akhirnya berhasil menangkap tersangka tanpa perlawanan, serta mengamankan barang bukti berupa Hasil visum dan senjata tajam jenis golok.
Berita Terkait
-
Anaknya Kejang-kejang Selama 2 Hari Akibat Aksi Sadis Mario Dandy, Ayah David: Akan Ada yang Membayar untuk Siksaan Itu!
-
Kelakuan Brutal Mario Dandy Aniaya dan Tendang Kepala David Ozora, Pakai Selebrasi 'SIU' Cristiano Ronaldo
-
Membedah Pasal 354 dan 355 yang Diminta Mahfud MD untuk Hukum Mario Dandy
-
Fakta Baru, Mario Dandy Ternyata Sempat Ancam Akan Tembak David
-
David Kejang 2x24 Jam Gegara Mario Dandy, Ayah: Akan Ada yang Membayar Untuk Siksaan Itu
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Nick Kuipers Resmi Tinggalkan Persib, Lanjut Karier ke Eropa atau Persija?
-
QRIS Bisa Digunakan di Jepang dan China! India, Korsel dan Arab Saudi Segera Menyusul
-
5 Rekomendasi HP Kamera 200 MP Mulai Rp3 Jutaan, Gambar Tajam Detail Luar Biasa
-
5 HP Murah Kamera 108 MP, Harga Mulai Rp1 Jutaan Hasil Foto Tak Ada Lawan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
Terkini
-
Berkat KUR BRI, Perempuan Pengusaha Ini Sukses Pasarkan Olahan Pangan Rendah Kolesterol
-
3 Amplop DANA Kaget Hari Ini Senilai Rp450 Ribu, Segera Serbu!
-
Waspada Penipuan Modus Saldo Gratis, Buruan Cek Link DANA Kaget Terbaru di Sini!
-
Aksi Kejar-kejaran Maut di Lampung, Pencuri Mobil Tembaki Polisi di Jalan Lintas Sumatera
-
Bantuan Tanggal Tua, 5 Amplop DANA Kaget Patut Dibuka