SuaraLampung.id - Livy Renata diduga menyentil acara podcast Deddy Corbuzier di Twitter. Dalam cuitannya, Livy Renata, menyinggung podcast rasa acara gosip.
Livy Renata memang tidak menyebut siapa pun dalam cuitannya itu. Namun, warganet yakin perempuan 20 tahun itu sedang menyindir Deddy Corbuzier.
"Podcast atau ngegosip itu? Udah gila ya," tulis Livy Renata di Twitter, Rabu (16/11/2022) dikutip dari MataMata.com--grup Suara.com.
Selain perihal keperawanan, Deddy Corbuzier juga dituding membahas soal Livy Renata dalam podcast-nya bersama Angelia Christy.
Rupanya dulu Livy pernah membela Deddy ketika menjadi "korban" podcast Close The Door. Hal ini disinggung seorang netizen di Twitter.
"Baru nyadar? Kemanna aja Liv, dulu orang-orang ngebelamu pas podcast sama Prince. Kamu bilangnya om Ded cuma bercanda, kena kan kamu sekarang?" sindir akun @PurpleGO********.
Livy Renata mengaku baru sadar bahwa tindakan Deddy Corbuzier kepadanya itu meremehkan yang dibalut dengan lelucon.
"Maksudku, dia bercanda karena dia minta maaf waktu itu. Ternyata itu adalah rasa tidak hormat yang disamarkan sebagai lelucon," ujar Livy Renata.
Warganet lantas mengingatkan kembali Livy Renata untuk berhati-hati ketika menjadi bintang tamu podcast.
Baca Juga: Livy Renata Geram Pembahasan Deddy Corbuzier Singgung Soal Keperawanan: Podcast atau Ngegosip Itu?
"Sudah ku bilang kamu harus hati-hati Liv, sekarang rang-orang sudah pada aneh otaknya," komentar warganet. "Gosip pria LGBT," kata yang lain. "Stand with Livy," pungkas lainnya.
Berita Terkait
-
Livy Renata Geram Pembahasan Deddy Corbuzier Singgung Soal Keperawanan: Podcast atau Ngegosip Itu?
-
Deddy Corbuzier Singgung Keperawanan, Livy Renata Berang: Sampai Kapan Ditoleransi?
-
Singgung Video Deddy Corbuzier dan Agung Karmalogy, Tiktokers: Bad Attitude!
-
Sering Tanya keperawanan ke Bintang Tamu, Deddy Corbuzier Dituduh Punya Fetish Aneh Oleh Livy Renata
-
Cuma Soleh Solihun yang Berani Blak-blakan ke Deddy Corbuzier, Baru Kali Ini Didukung Netizen
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
5 Fakta Viral Polisi Kejang-kejang Usai Kecelakaan di Kemiling Bandar Lampung
-
7 Promo Kopi Alfamart untuk Stok Ngopi Awal 2026, Harga Mulai Rp4 Ribuan
-
Cek Fakta: Hoaks! Tautan Pinjaman BRI Sampai Rp500 Juta, Ini Bahayanya!
-
Promo Indomaret Awal 2026: Daftar Snack & Minuman Harga Lebih Murah
-
7 Karaoke Keluarga dengan Happy Hour untuk Nongkrong & Nyanyi Lebih Hemat