SuaraLampung.id - Gaji pertama guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Bandar Lampung tidak kunjung cair.
Plt Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Bandar Lampung M Nur Ramdhan mengaku tidak bisa memastikan waktu pencairan gaji pertama guru PPPK.
"Kita tunggu APBD perubahannya. Karena saat ini APBD perubahan belum selesai, kalau sudah selesai akan kita bayarkan gaji Oktober di awal November bareng dengan gaji pegawai negeri sipil (PNS) sepertinya," ungkapnya, Selasa (1/11/2022) dikutip dari Saibumi.com--jaringan Suara.com.
Lebih lanjut, penggajian yang direncanakan bersamaan dengan PNS itu juga jika APBD perubahannya sudah selesai terlebih dahulu.
Baca Juga: Dugaan Korupsi Uang Tukin di Kejari Bandar Lampung, 3 ASN Dicopot dari Jabatannya
"Masih menunggu anggaran APBD perubahan kota. Tapi kalau belum ya masih nunggu," jelasnya.
Kemudian, adapun APBD tersebut masih dalam tahap evaluasi dari Pemerintah Provinsi Lampung, setelah disetujui baru Pemerintah Kota Bandar Lampung akan memberikan nomor registrasi. Lalu, akan di masukan dalam Peraturan Daerah (Perda).
Sementara itu, untuk penggajian Guru PPPK diperkirakan menelan angka mencapai Rp4,5 miliar.
"Angka itu untuk menggaji sebanyak 1166 Guru PPPK di Kota Bandar Lampung," pungkasnya.
Baca Juga: 6 Cara Membagi Gaji yang Didapat dengan Baik, Kamu Wajib Tahu!
Berita Terkait
-
Gaji Istri Razman Arif Nasution yang Punya Jabatan Prestisius di Langkat, Kekayaannya Ikut Jadi Sorotan
-
Lowongan Kerja Lulusan SMK: Gaji 7 Jutaan Menanti di Jakarta, Buruan Daftar!
-
Ironi Hari Guru: Gubernur Bengkulu Manfaatkan Gaji Guru Honorer untuk Pilkada 2024
-
Pemilik Followers Terbanyak di Indonesia, Akun IG Raffi Ahmad Malah Jadi Sarana Kampanye: Digaji Berapa Ya?
-
6 Fakta Petani Milenial Dapat Gaji Rp10 Juta
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"