SuaraLampung.id - Seorang pemuda inisial HH (20) kedapatan mengedarkan obat terlarang Hexymer di Kecamatan Way Kenanga, Tulang Bawang Barat, Selasa (25/10/2022) 01.00 WIB.
Kasat Reserse Narkoba Polres Tulang Bawang Barat Iptu Yopi Hariyadi, tersangka ditangkap di rumah temannya bernama Zainal Arifin.
Petugas mengungkap pelaku peredaran ribuan butir obat Hexymer ini berkat penyelidikan petugas di Kecamatan Way Kenanga.
"Petugas mendapatkan informasi ada sebuah rumah, yang sering dijadikan tempat transaksi psikotropika dan obat keras," kata dia dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Berdasarkan informasi itu, dia bersama personel langsung menuju lokasi dan mengamankan terduga pelaku dan berikut barang bukti pil Hexymer sebanyak 1.577 butir.
Menurut keterangan pelaku HH bahwa pil Hexymer tersebut dibeli melalui online. Setiap botol harganya Rp2,5 juta dengan pembayaran COD dan dilakukannya tiga kali transaksi.
Terduga tersangka tersebut dikenakan pasal setiap orang yang dengan sengaja memproduksi atau mengedarkan sediaan farmasi dan/atau alat kesehatan yang tidak miliki izin edar sebagaimana dimaksud Pasal 196 Jo Pasal 98 ayat (2) dan (3) dan/atau 197 Jo Pasal 106 ayat (1) dalam UU RI Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan. Pelaku diancam penjara 10 tahun denda Rp1 miliar.
Berita Terkait
-
Fakta-fakta Ucapan Kapolri Terkait Pungutan Liar Polisi dan Setor Atasan
-
Hotman Paris Jadi Pengacara Irjen Pol Teddy Minahasa, Publik: Momentum Untuk Bongkar Jaringan Narkoba Sesungguhnya
-
Saling Lempar 'Bola Panas', Ini Beda Pengakuan Teddy Minahasa Vs Doddy Soal Kasus Narkoba
-
Satresnarkoba Polresta Solo Ungkap Kasus Narkoba Skala Besar, 11 Tersangka Diciduk, 70,17 Gram Sabu-sabu Diamankan
-
Polres Balikpapan Ungkap 21 Kasus Penyalahgunaan Narkoba, 24 Tersangka Diamankan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Detik-detik Truk Uang Rp800 Juta Ditembak Perampok, Aksinya Viral dan Bikin Geger
-
7 Fakta Profil Sudewo, Bupati Pati dari Partai Gerindra yang Kini Terjerat OTT KPK
-
Harga Turun! Promo Candy & Chocolate Alfamart Januari 2026, SilverQueen Mulai Rp8 Ribuan
-
Ramai Diprotes! 5 Fakta Video Biduan Joget di Acara Isra Miraj
-
Uji Tahan Banting Sampo Sachet: Mana yang Bikin Rambut Wangi Paling Lama?