SuaraLampung.id - Sejak namanya naik daun gara-gara Citayam Fashion Week, Bonge mulai banyak bergaul dengan para artis papan atas, salah satunya Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad sampai mengundang Bonge ke kediamannya di Andara untuk membuat konten YouTube bersama.
Dalam salah satu konten yang tayang di RANS Entertainment, Raffi Ahmad menawarkan uang Rp 1 miliar ke Bonge.
Awalnya, Raffi Ahmad menantang Bonge mencukur rambutnya dengan imbalan uang sebesar Rp1 juta namun ditolak.
"Gue kasih Rp 1 juta nggak mau," ujar Raffi Ahmad dikutip dari Suara.com.
Bonge kemudian bercerita bahwa dia pernah menolak uang yang lebih besar dari tawaran Raffi Ahmad saat diminta memotong rambutnya.
"(Pernah ditawari) Rp 100 juta malah. Tetap nggak mau (potong rambut). Ini kan ciri khas," kata Bonge.
Seperti merasa tertantang, Raffi Ahmad kemudian menawarkan uang yang lebih besar ke Bonge untuk memotong rambutnya.
"Lo berani botak nggak? Rp 1 miliar deh. Pasti lo mau," tutur Raffi Ahmad.
Baca Juga: Pernah Dipermainkan Baim Wong, Bonge Berani Tolak Tawaran Rp 1 Miliar dari Raffi Ahmad
Raffi Ahmad setelahnya memberikan gambaran ke Bonge tentang hal apa saja yang bisa ia dapatkan andai menerima tantangan Rp1 miliar untuk memotong rambut.
"Rp 1 miliar itu bisa lo pakai beli rumah, bisa lo tabung juga," papar Raffi Ahmad.
Meski begitu, Bonge berani menentukan sikap dengan menolak tantangan Rp 1 miliar dari Raffi Ahmad.
"Nggak dong, nggak mau (potong rambut)," tegas Bonge.
Tag
Berita Terkait
-
Pernah Dipermainkan Baim Wong, Bonge Berani Tolak Tawaran Rp 1 Miliar dari Raffi Ahmad
-
Wow! Rayakan Ulang Tahun, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Bikin Pool Party buat Rafathar
-
Rafathar Rayakan Ulang Tahun ke-7, Deretan Booth Makanan Bikin Publik Ngiler
-
Rayakan Ulang Tahun ke-7 Rafathar, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Gelar Pool Party'
-
Netizen Curhat Diperlakukan Tak Sopan Saat Interview di Perusahaan Artis, Pelakunya Diduga Karyawan Raffi Ahmad
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
7 Promo Kopi Alfamart untuk Stok Ngopi Awal 2026, Harga Mulai Rp4 Ribuan
-
Cek Fakta: Hoaks! Tautan Pinjaman BRI Sampai Rp500 Juta, Ini Bahayanya!
-
Promo Indomaret Awal 2026: Daftar Snack & Minuman Harga Lebih Murah
-
7 Karaoke Keluarga dengan Happy Hour untuk Nongkrong & Nyanyi Lebih Hemat
-
6 Fakta Viral Sinkhole di Limapuluh Kota, Air Jernihnya Dipercaya Jadi Obat Meski Berisiko