SuaraLampung.id - Sosok penyanyi jebolan pencari bakat, Riesca Rose tengah ramai diperbincangkan. Dia disebut-sebut sebagai pihak ketiga penyebab keretakan rumah tangga Nathalie Holscher dan Sule. Belakangan ia pun diserbu netizen dan mengalami kerugian besar lainnya. Artis cantik Riesca ini mengaku peristiwa tersebut bahkan menyebabkannya kehilangan pekerjaan.
Riesca Rose menjadi sasaran empuk dari netizen karena menjadi biang keladi perceraian Sule dengan Nathalie Holscher. Tak kuasa menahan hujatan dari netizen, penyanyi jebolan ajang pencarian bakat AFI pada tahun 2013 itu akhirnya buka suara. Riesca Rose meminta agar netizen berhenti menghujat dirinya.
"Cukup ya menghujat aku. Puas kan semua pekerjaan aku dibatalkan karena ini," tulis Riesca Rose di IG story @riesca_rose dikutip Hops.ID pada Minggu 7 Agustus 2022.
Riesca pun mengakui, jika hidupnya saat ini telah hancur akibat ulah jari nakal netizen.
Baca Juga: Cemburu Istrinya Didekati, Suami di Lampung Aniaya Pengusaha Kafe
"Puaskan kan jari-jari kalian olahraga di Instagram saya, sampai bikin hancur," katanya.
Riesca pun meminta agar netizen yang tidak menyukainya agar berhenti mengikuti akun IG nya.
"Nggak usah follow saya. Silahkan, pintu terbuka lebar keluar dari instagram saya. Saya tidak butuh yang palsu, katanya.
Terkini
Dugaan perselingkuhan Riesca Rose dengan Sule itu bermula dari Nathalie Holscher yang menyebut Instagramnya diblokir oleh sang penyanyi.
"Kenapa aku tiba-tiba di block?" tanya Nathalie Holscer sambil menyematkan akun Riesca Rose di Instagram Stories.
Baca Juga: 9 Pelajar Ditangkap Polisi Gegara Iseng Lempar Batu ke Bus Damri di Tol Lampung
Nathalie Holscher menyebut jika Riesca Rose memiliki hubungan spesial dengan suaminya Sule. Nathalie Hoslcher mengungkap percakapan dengan seorang pria yang menyinggung seorang wanita yang menjalin hubungan dengan Sule.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dituduh Jadi Pelakor, Riesca Rose Ternyata Akrab dengan Keluarga Sule
-
Riesca Rose Geram Dituding Selingkuhan Sule: Belum Tentu Itu Faktanya
-
Geram Dihujat Gegara Nathalie Holscher, Riesca Rose: Orang Punya Aib Masing-Masing
-
Riesca Rose Jadi Sorotan di antara Sule dan Nathalie Holscher
-
Riesca Rose Terseret Perceraian Nathalie Holscher, Netizen Sindir Sule: Pantes Klepek-Klepek
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
Terkini
-
Warga Lampung Wajib Tahu! Masuk SMA/SMK Kini Pakai SPMB, Ini 4 Jalur Pendaftarannya
-
BRImo Bagi-bagi Mobil BMW & Hadiah Mwah Lainnya, Simak Daftar Pemenangnya!
-
Lampung Jadi Lumbung PMI: Target Kirim 30 Ribu Pekerja Per Tahun, Ini Strategi Pemerintah
-
Innalillahi, Jemaah Calon Haji Lampung Timur Wafat di Tanah Suci Akibat Serangan Jantung
-
Pendaki Meninggal di Puncak Gunung Pesagi