SuaraLampung.id - Segala gerak-gerik Nissa Sabyan selalu menjadi sorotan netizen pascakabar menjadi orang ketiga di balik hancurnya rumah tangga Ayus Sabyan.
Nissa Sabyan dituding menjalin hubungan asmara dengan Ayus sehingga membuat rumah tangga Ayus berakhir.
Sejak itu netizen membenci Nissa Sabyan dan selalu memberikan komentar negatif terhadap vokalis band Sabyan Gambus ini.
Terkini Nissa Sabyan menjadi sasaran cibiran netizen saat ia bernyanyi dengan Iis Dahlia di sebuah rumah.
Dikutip dari Matamata.com--grup Suara.com, banyak netizen yang menyebut aura Nissa Sabyan sudah meredup dan tak lagi terlihat kebintangannya.
Dalam video yang beredar terlihat Nissa berdiri di samping Iis Dahlia. Mereka menyanyikan lagu berjudul "Pecah Seribu" dengan diiringi alunan piano Ayus Sabyan.
Aksi Nissa Sabyan menyanyikan lagu dangdut koplo ini langsung menjadi sorotan. Pasalnya, Nissa selama ini identik dengan lagu-lagu religi.
Namun, selain gayanya membawakan lagu dangdut, ada satu yang tak luput dari sorotan netizen, yakni penampilan Nissa Sabyan.
Banyak netizen yang tidak menyadari bahwa sosok perempuan yang berada di samping Iis Dahlia adalah Nissa Sabyan. Mereka pun menilai bahwa aura kebintangan Nissa Sabyan sudah pudar.
Baca Juga: Ini Alasan Iis Dahlia Ogah Cukur Kumis
"Kek ART sama majikan," komentar netizen.
"Ciyeeee nemplok ke sana kemari demi dapet orderan yak," timpal netizen yang lain.
"Nissa udah bener-bener ga ada aura bintangnya, redup, sekarang auranya aurauran. Ya udah resiko ditanggung penumpang," imbuh netizen lainnya.
Meski demikian, ada juga netizen yang memberikan pembelaan perihal aksi Nissa Sabyan menyanyikan lagu dangdut. Pasalnya, menurut netizen, Nissa sempat menjadi penyanyi dangdut sebelum populer menjadi penyanyi lagu religi.
Bahkan, tak sedikit pula netizen yang memuji aksi Nissa Sabyan menyanyikan lagu dangdut.
"Dia kan awalnya emang penyanyi dangdut," komentar netizen.
Berita Terkait
-
Ini Alasan Iis Dahlia Ogah Cukur Kumis
-
Potret Iis Dahlia saat Jadi Juri Rising Star Dangdut, Cantiknya Dibilang Bikin Candu
-
Terpopuler: Lagu Yang Dinyanyikan Grup Qasidah Nasida Ria, Nenek Ini Memohon ke Petugas Agar Jalan LIPI Tidak Ditutup
-
Unjuk Gigi di Jerman dan Sukses Bikin Bule Berjoget, Berikut Ini Lagu-Lagu Yang Dinyanyikan Grup Qasidah Nasida Ria
-
Video Iis Dahlia Nyanyi Lagu Rindu di Rising Star Dangdut Viral, Begini Respons Netizen
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Promo Indomaret Januari 2026 untuk Belanja Hemat, Snack dan Minuman Turun Harga
-
Tipu Warga Pakai Seragam Polisi, 7 Fakta Polisi Gadungan di Tulang Bawang Barat
-
Cek Fakta: Jokowi Terima Uang Ratusan Triliun Rupiah dari Yaqut Cholil, Ini Faktanya
-
7 Fakta Kronologi Guru SMK di Jambi Dikeroyok Siswa hingga Video Viral Celurit Beredar
-
15 Promo Indomaret untuk Ibu & Anak Awal 2026, Susu hingga Popok Diskon