SuaraLampung.id - Artis Nikita Mirzani mengeluhkan sering merasa diteror setelah menjadi terlapor sekaligus tersangka atas pelaporan mantan suami Dito Mahendra.
Menanggapi hal ini, Dito Mahendra diwakili pengacaranya, Yafet Rissy membatah hal tersebut. Bahkan pihak Dito menyarankan agar Nikita Mirzani agar sering menuduh.
"Jangan sembarangan menuduh, berbahaya sekali, menjadi fitnah dan pencemaran nama baik. Kami membantah keras tuduhan-tuduhan itu. Tidak tahu juga darimana barang itu berasal," kata Yafet Rissy di Senopati, Jakarta Selatan pada Sabtu (25/6/2022).
Yafet Rissy pun menegaskan Dito sudah tidak berinteraksi secara personal maupun bisnis. "Klien kami merasa tidak mengenal orang ini. Tidak pernah berinteraksi secara personal, sosial, maupun bisnis," ujar Yafet Rissy.
Melansir matamata.com - jaringan Suara.com, Yafet Rissy juga menerangkan kliennya tidak melakukan penipuan seperti tulisan Nikita Mirzani di Instagram Story.
"Mas Dito punya reputasi, kepribadian yang sangat baik. Tidak pernah terlibat masalah kriminal, sehingga mengagetkan saat membaca atau menerima postingan itu," katanya.
Tag
Berita Terkait
-
Pengacara Dito Mahendra Ungkap Alasan Laporkan Nikita Mirzani, Ternyata Berawal dari...
-
Nikita Mirzani Berstatus Tersangka Akibat Laporan Dito Mahendra, Ini Kata Polisi
-
Kini Protes Jadi Tersangka, Nikita Mirzani Disebut Absen saat Dimediasi dengan Dito Mahendra
-
Dito Mahendra Bantah Teror Nikita Mirzani: Jangan Sembarangan Menuduh, Berbahaya!
-
Perwakilan Dito Mahendra Akhirnya Muncul, Ungkap Alasan Polisikan Nikita Mirzani
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
5 Fakta Viral Polisi Kejang-kejang Usai Kecelakaan di Kemiling Bandar Lampung
-
7 Promo Kopi Alfamart untuk Stok Ngopi Awal 2026, Harga Mulai Rp4 Ribuan
-
Cek Fakta: Hoaks! Tautan Pinjaman BRI Sampai Rp500 Juta, Ini Bahayanya!
-
Promo Indomaret Awal 2026: Daftar Snack & Minuman Harga Lebih Murah
-
7 Karaoke Keluarga dengan Happy Hour untuk Nongkrong & Nyanyi Lebih Hemat