SuaraLampung.id - Jamaah Calon Haji (JCH) kelompok terbang (kloter) pertama dari Lampung tiba di Asrama Haji Rajabasa, Bandar Lampung, Minggu (5/6/2022).
Kepala Kanwil Kemenag Lampung Puji Raharjo mengatakan, jamaah calon haji yang tiba di Asrama Haji Rajabasa berjumlah 393 orang termasuk dua tenaga kesehatan dan 2 pembimbing haji.
Ia mengatakan bahwa JCH yang berangkat di tahun 2022 ini merupakan jamaah yang tertunda keberangkatannya di tahun 2020 dan 2021 karena adanya pandemi COVID-19.
"Untuk tahun ini JCH Lampung paling banyak berasal Bandar Lampung. 393 JCH ini merupakan sebagiannya, sisanya nanti bertahap diberangkatkan pada kloter selanjutnya," kata dia.
Baca Juga: Kloter Kedua, 3.169 Jemaah Haji RI Diberangkatkan ke Tanah Suci Hari Ini
Dia mengungkapkan bahwa setelah berada di Asrama Haji JCH akan langsung dilakukan validasi seperti pemeriksaan dokumen dan kesehatan sebelum keberangkatan.
Kemudian para JCH kloter pertama Lampung ini akan diberangkat ke bandara Radin Inten II dari Asrama Haji pukul 02.35 dini hari.
"Dari Bandara Radin Inten menuju Jakarta pukul 04.35 dan menuju ke Tanah Suci Senin, (6/6/2022) pukul 09.30," katanya.
Ia mengatakan bahwa para JCH ini nantinya akan turun langsung ke Madina dan langsung diangkut oleh bus menuju hotel.
"Alhamdulilah JCH Lmapung dapat kemudahan dengan mendapatkan jalur cepat, sehingga pemeriksaan PCR hanya di Tanah Air saja. Jadi sampai di Madinah mereka akan langsung naik bis untuk diantar ke hotel," kata dia. (ANTARA)
Baca Juga: Jemaah Haji Kloter Pertama Asal Indonesia Wafat saat Tiba di Madinah, Ini Identitasnya
Berita Terkait
-
Jelang 2 Hari Pemberangkatan, Kemenag Sampaikan Update 212 Ribu Jemaah Lunasi Pembayaran Haji 2025
-
Jadwal Haji 2025 Resmi Dirilis! Cek Tanggal Keberangkatan Jemaah Sekarang!
-
Berapa Biaya Haji Furoda? Inul Daratista Rela Nabung demi Bisa ke Tanah Suci tanpa Antre
-
Ivan Gunawan Ikut Manasik Haji, Bersiap Berangkat ke Tanah Suci Bulan Depan
-
Inul Daratista Ungkap Kerinduan Pergi Haji, Mau Nabung untuk Jalur Furoda
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Jay Idzes Kirim Kode Keras Gabung Inter Milan
-
Bobotoh Bersuara: Ciro Alves Sayonara, Viking Anggap Itu Misteri
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
Terkini
-
Pemberdayaan BRI, UMKM Serius Pangan Nusantara Kini Mendunia
-
Pemprov Genjot Infrastruktur Pesawaran: 3 Titik Prioritas Dibidik
-
Lengkap! Jadwal Keberangkatan Jemaah Calon Haji Lampung 2025
-
Jalan Gedong Tataan-Kedondong Diperbaiki Demi Kelancaran Distribusi Hasil Panen
-
Pria Asal Bandar Lampung Tega Cabuli Sepupu Istrinya 3 Kali