SuaraLampung.id - Dea OnlyFans menyesal menjadi bintang tamu di podcast Close The Door di YouTube Deddy Corbuzier.
Pasalnya setelah hadir di podcast Deddy Corbuzier itu, Dea OnlyFans langsung ditangkap aparat Polda Metro Jaya.
Penyesalan Dea OnlyFans buka-bukaan di podcast Deddy Corbuzier ini diungkap Dea saat menjadi bintang tamu di YouTube Langit Entertainment.
Host podcast Maria Vania sempat bertanya mengenai ada tidaknya penyesalan Dea hadir di podcast Deddy Corbuzier.
"Setelah kamu jadi bintang tamu sebuah podcast, kamu menyesal ga buka-bukaan karena biasanya dari situ ketangkep tuh. Selalu uda berapa orang, 8 kalo ga salah?" kata Maria Vania.
"Yang dibilang cepu ya?" ujar Dea sambil tertawa.
"Nyesel ga? Sempet kepikiran ga wah gara-gara gua di situ," tanya Maria Vania.
"Nyesel sih. Jujur, kalo aku ga nyesel, aneh lah. manusiawi. Dua minggu apa seminggu dari situ langsung kena (ditangkap)," kata Dea OnlyFans.
Menurut Dea, saat itu polisi tiba-tiba datang ke rumahnya tanpa ada surat pemberitahuan sebelumnya.
"Tidak terima surat, langsung datang. Langsung ditangkap. Waktu itu baru bangun tidur. Ya pak gimana? Oh yaudah saya mandi dulu ya pak. Diizin mandi," kata dia.
Saaat itu kata Dea, ada empat orang polisi dari Polda Metro Jaya yang datang menangkapnya.
Maria Vania penasaran apakah Dea sempat menghubungi Deddy Corbuzier saat ditangkap.
"Tapi kamu sempat ada komunikasi ga ama Om Deddy nya? Ini saya ditangkap," ujar Maria.
Dea mengatakan tidak lagi berhubungan dengan Deddy Corbuzier usai podcast tersebut.
"Nyesel ada?" kata Maria Vania.
Berita Terkait
-
Diduga Singgung Deddy Corbuzier, Dea Onlyfans Ngaku Nyesel Datang ke Podcast: Lagi Tidur Langsung Ditangkap
-
Alasan Deddy Corbuzier Tak Pindah Agama Saat Masih Jadi Suami Kalina Oktarani
-
Jemput Azka ke Sekolah Pakai Twizy, Deddy Corbuzier Akui Pernah Diketawain
-
Saat Polisi Datang untuk Menangkap, Dea Onlyfans: Saya Mandi Dulu ya, Pak!
-
Ogah Diundang Lagi, Dea Onlyfans Terang-terangan Nyesel Datang ke Podcast Deddy Corbuzier
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
3 Trik Nasi Pulen dan Wangi untuk Masak Harian ala Ibu-Ibu Hemat Alfamart
-
Tarif Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Naik Akhir Bulan, Rincian Lengkap Biaya Terbarunya
-
Sat Set Promo Indomaret! 11 Snack & Yogurt Viral Mulai Rp3 Ribuan, Wajib Borong
-
Dukung Pertumbuhan di Sektor Riil, BRI Fasilitasi Sindikasi Pembiayaan untuk PT SSMS
-
Badan Informasi Geospasial Berikan Penghargaan Bhumandala Award 2025 Kepada Pemkot Metro