SuaraLampung.id - Penyanyi yang juga anggota DPR RI Krisdayanti buka suara mengenai kasus penipuan investasi binary option yang melibatkan Crazy Rich Doni Salmanan.
Krisdayanti menanggapi permintaan maaf yang Doni Salmanan sampaikan saat konferensi pers yang digelar Polri pada Selasa (15/3/2022).
Krisdayanti mengaku tidak terlalu paham mengenai kasus penipuan investasi binary option yang menjerat Doni Salmanan. Ia tahu tentang kasus ini hanya dari media.
Krisdayanti lalu meminta Doni Salmanan untuk benar-benar meminta maaf dan bertanggung jawab terhadap para korbannya.
"Doni Salmanan harus bertanggung jawab dan dia ga boleh minta maaf secara cengengesan terhadap seluruh warga Indonesia yang menjadi korbannya," ujar Krisdayanti dikutip dari Youtube Cumicumi.
Krisdayanti juga meminta aparat penegak hukum memberi ketegasan dan mengadili Doni Salmanan seadil-adilnya. Ia juga berharap uang para korban bisa dikembalikan.
"Mungkin hal yang paling kecil contoh soal orang-orang yang menerima hadiah atau saweran ya dikembalikan dan bertanggung jawab," kata dia.
Krisdayanti pun bersyukur menantunya Atta Halilintar mengembalikan barang pemberian Doni Salmanan .
"Ya alhamdulillah anaknya disiplin. ya alhamdulillah hadiahnya kecil. Ke depan tidak terjadi lagi lah hal-hal seperti ini," ungkap Krisdayanti.
Baca Juga: Doni Salmanan Disamakan dengan Robin Hood dan Sunan Kalijaga, Denny Darko Ngamuk
Sebelumnya pada hari Selasa (15/03/2022), polisi menghadirkan Doni Salmanan dalam konferensi pers yang digelar di Bareskrim Polri.
Berita Terkait
-
Azriel Hermansyah Minta Maaf Saat Lebaran, Kris Dayanti Akui Dirinya yang Lebih Banyak Salah
-
10 Potret Kris Dayanti dan Raul Lemos Momong Ameena dan Azura Ditinggal Aurel dan Atta Liburan
-
Krisdayanti Pamer Idul Fitri di Singapura, Warganet Salfok Amora : Kayak Princess
-
Anang Ultah ke-56: Kejutan Manis dari Kris Dayanti dan Raul Lemos Bikin Haru
-
Kris Dayanti Bagikan Kabar Duka, Komentar Ashanty Diprotes
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal