SuaraLampung.id - Penyanyi Marcello Tahitoe atau yang dikenal sebagai Ello mengumumkan diri sebagai vokalis grup band Dewa 19.
Pengumuman ini disampaikan Ello melalui laman Instagram resminya dengan menyertakan beberapa foto yang memperlihatkan Ello sedang berlatih bersama para personel Dewa 19.
"Saya tidak pernah menyangka sedikit pun untuk bisa bergabung dengan @officialdewa19," kata Ello dikutip Selasa (1/3/2022).
Dalam keterangan unggahan tersebut, Ello mengatakan bahwa sejak lama sudah menyukai karya-karya Dewa 19. Bisa terpilih menjadi vokalis baru merupakan sebuah mimpi yang jadi kenyataan bagi Ello.
Baca Juga: Ello Tak Menyangka Jadi Vokalis Baru Dewa 19: Seperti Mimpi Rasanya
"Dari dulu hanya mendengarkan dan mengidolakan karya-karya mereka. Namun akhirnya saya mendapatkan kesempatan ini. Seperti mimpi rasanya," ujarnya.
Meski demikian, Ello sadar bahwa dia tidak bisa menggantikan posisi vokalis lama Dewa 19 seperti Ari Lasso dan Once Mekel.
"Saya tahu persis tidak akan pernah bisa menggantikan vokalis-vokalis terdahulunya, namun saya akan memberikan yg terbaik untuk band ini," kata pelantun "Pergi untuk Kembali" itu.
Ello juga berharap agar kehadirannya bisa diterima oleh para penggemar Dewa 19 atau Baladewa.
"Dan untuk keluarga baru saya @baladewafamilia mohon dukungannya untuk memulai perjalanan hidup saya yang baru bersama kalian," ujar Ello. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Ramaikan Kampanye Akbar RK-Suswono di Kalideres karena Ada Dewa 19, Pendukung RIDO Dapat Kaus Putih
-
Anak Kedua Ello Lahir di Tanggal Cantik, Namanya Darah Tahitoe
-
Lebih Mahal dari Dewa 19, Andre Taulany Bongkar Tarif Manggung The Popstar
-
Potret, Sandhy Sondoro, dan Marcello Tahitoe Sukses Ajak Penonton Nostalgia di The Papandayan Jazz Fest 2024
-
Harga Baju Kaos Dewa 19 Dibanderol Rp 58 Juta, Rian D'Masiv Syok: Tolong Mas Dhani!
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Bersih-Bersih Polri! 7 Anggota Polres Mesuji Diberhentikan Tidak dengan Hormat
-
Kota Metro Raih Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tertinggi dari Ombudsman RI
-
Gajah Liar Obrak-Abrik Makam di Lampung Barat, Warga Geger
-
Bansos Lampung Ditunda Jelang Pilkada 2024, Antisipasi Politisasi Bantuan?
-
Buron Pengeroyok Hingga Tewas di Acara Organ Tunggal di Metro Tertangkap di Sumsel