SuaraLampung.id - Di tahun 2021 bermunculan musisi dan penyanyi baru yang meramaikan blantika musik Indonesia. Para penyanyi muda berbakat ini merilis lagu dan berhasil menyita perhatian pendengar musik tanah air.
Setidaknya ada lima penyanyi muda yang lagunya banyak didengarkan lewat layanan musik digital Spotify di tahun 2021.
Para penyanyi ini dinilai menjadi rising star karena masuk dalam daftar artis Indonesia yang paling banyak didengarkan, dan paling banyak diputar di Spotify menurut data Spotify Wrapped 2021.
Siapa saja mereka? Berikut ini daftarnya.
1. Tiara Andini
Tiara Andini merupakan runner-up pada ajang Indonesian Idol 2019. Ia menjadi semakin dikenal setelah sukses mengeluarkan hit berjudul “Maafkan AKu #TerlanjutMencinta” di tahun 2020.
Ia juga merilis album debutnya yang berjudul sama seperti namanya pada Desember 2021 dan memuat hit-hit terbarunya seperti “Merasa Indah” dan “Buktikan” yang juga menampilkan Vidi Aldiano.
Berdasarkan data Spotify Wrapped 2021, Tiara Andini masuk ke dalam deretan 10 artis perempuan Indonesia yang paling banyak diputar sepanjang tahun.
2. Nadin Amizah
Baca Juga: Ardhito Pramono Ditangkap Polisi Terkait Kasus Ganja
Nadin Amizah juga menjadi fenomena dalam skena musik lokal hari ini dengan album perdananya, "Selamat Ulang Tahun" yang dirilis tahun 2020, memperoleh sejumlah pujian dari penggemar dan kritikus musik.
Berita Terkait
-
Ananias Asona Luncurkan Lagu Baru, Gandeng Ayah Sampai Adik Garap 'Bintang Jatuh'
-
5 Kontroversi Azealia Banks, Terbaru Sebut Indonesia 'Tempat Sampah Dunia'
-
Titiek Puspa Pernah Ganti Nama Tiga Kali Gegera Ini
-
Jenazah Titiek Puspa Disemayamkan di Rumah Duka
-
Titiek Puspa Meninggal Dunia, Menbud Fadli Zon: Selamat Jalan Penyanyi Legendaris Indonesia
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Viral Tebar Lele Berujung Mutasi: Camat Palas Jadi Guru SD Usai Jalan Rusak Diprotes Warga
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Waskita Karya Terseret?
-
Anggaran PSU Pilkada Pesawaran Kapan Cair? Ini Harapan KPU
-
Kisah Sukses: Ibu Rumah Tangga di Tapanuli Utara Ubah Nasib dengan Ulos, Kini Mendunia!