SuaraLampung.id - Atta Halilintar punya alasan tersendiri mengenai nikah muda. Meski ia mengaku saat akan menikah, ia pun tidak berfikir panjang mengenai pernikahan yang akan dijalani.
Suami Aurel Hermansyah memberikan dukungan kepada adiknya Thariq Halilintar yang juga ingin menikah muda. Diketahui Thariq Halilintar dan Chandrika Chika bakal menikah muda.
Kedekatan antara keduannya, didukung oleh pihak keluarga terutama sang kakak dan istri.
"Menurutku juga Thariq dan Chika udah sama-sama berpenghasilan gitu, bukan kayak gue nggak punya penghasilan apa-apa, tau-tau nikahin anak orang nggak tau makan pakai apa nah itu salah, nikah itu dengan well prepared juga, udah trust, kerja, komitmen," kata Atta Halilintar dalam siaran YouTubenya.
Dia mengungkapkan meski yang paling ingin menikah muda ialah Chandrika Chika.
"Kalau misal Thariq nikah sama Chika, dia akan punya tanggung jawab. Hidupnya akan jelas, kerja keras. Karena Thariq tuh tipikalnya zona nyaman banget." sambung Atta Halilintar.
Menurut Atta, dengan menikah muda maka sang adik akan lebih bekerja keras. Dengan menikah muda, Thariq akan lebih bersemangat dan bertanggungjawab terhadap istri dan calon keluarga kecilnya.
Thariq Halilintar memang membutuhkan dukungan bagi kehidupannya terutama saat akan memilih menikah muda.
"Dia tuh harus ada pecutannya lebih gitu, kalau ada pecutannya dia ambisi positifnya. Ya, berkeluarga, kalau aku lihat Thariq harus nikah cepet. Karena menurutku nikah juga pendewasaan." ujar Atta Halilintar.
Baca Juga: Ini 7 Spot Mancing Terbaik di Lampung, Paling Digemari Para Angler
Tag
Berita Terkait
-
Ultah ke-27, Atta Halilintar Diberi Kado Mobil Seharga Rp 1 M dari Putra Siregar
-
Disebut Matre, Thariq Halilintar Singgung Pemasukan Chandrika Chika
-
Atta Halilintar Ulang Tahun, Intip Seabrek Hadiah Diterima
-
Atta Halilintar Dukung Thariq Halilintar dan Chandrika Chika Nikah Muda
-
Dimiripin Arsy, Bayi Aurel Hermansyah Garuk-Garuk Kepala di Perut
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cek Fakta: Hoaks! Tautan Pendaftaran Bantuan PKH 2026 Rp900 Ribu dari Kemensos, Ini Bahayanya
-
7 Promo Indomaret untuk Belanja Camilan dan Minuman Lebih Hemat di Awal Tahun 2026
-
7 Fakta Mengerikan Ayah di Pringsewu Rudapaksa Anak Tiri Selama 7 Tahun, Korban Sejak Kelas 5 SD
-
Cek Fakta: Benarkah Kejagung Tetapkan Luhut Jadi Tersangka Korupsi Lahan Batu Bara
-
7 Promo Tambah Daya PLN untuk Rumah Tangga dan UMKM, Diskon 50% Awal 2026