SuaraLampung.id - Orang tua Ayu Ting Ting dilaporkan ke Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI).
Pelaporan ini terkait sikap orang tua Ayu Ting Ting saat melabrak orang tua Kartika Damayanti (KD) di Bojonegoro beberapa waktu lalu.
Pitra Romadoni, kuasa hukum orang tua KD, mengaku laporan ini dilayangkan pihaknya karena anak KD mengalami sakit trauma akibat sikap tak sopan orang tua Ayu Ting Ting.
Anak KD yang masih berusia 12 tahun itu kini takut ke luar rumah pascarumahnya didatangi orang tua Ayu Ting Ting.
Baca Juga: Bikin Anak KD Trauma, Orangtua Ayu Ting Ting Dilaporkan ke KPAI
"Kami menerima kuasa dari orangtua Kartika Damayanti, buat laporan pengaduan di KPAI terkait dengan kondisi anak dari ibu KD. Dimana terlapor ini AR dan UK," ungkap Pitra Romadoni selaku kuasa hukum pihak KD, ditemui di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (9/11/2021).
Putra KD ini trauma dengan perkataan Abdul Rozak dan Umi Kalsum. Pitra Romadoni menuturkan kalau perkataan itu cukup sensitif dan vulgar.
"Ada hal-hal yang negatif sekali yang tidak perlu saya sampaikan di sini. Saya rahasiakan karena tidak pantas didengar, karena kata-katanya tidak layak," ujarnya.
Meski perkataan tersebut tak dilontarkan ke anak KD, namun dia mendengar dengan jelas.
"Ada kata-kata hal yang berbau tentang istilahnya sensitif lah vulgar, ke pribadi," bebernya.
Baca Juga: Takut Dengar Tangisan Makhluk Halus di Studio Wendi Cagur, Ayu Ting Ting Kabur
Oleh karenanya, anak KD langsung jatuh sakit. Keluarga pun memilih membuat laporan ke KPAI untuk mendapat perlindungan.
Berita Terkait
-
Darurat Kekerasan Seksual Anak: Saat Ayah dan Kakek Jadi Predator, Negara Malah Pangkas Anggaran
-
Tiru Gaya Berpakaian Idol K-Pop, Outfit Ayu Ting Ting Selama Liburan di Jepang Panen Pujian
-
Penuhi Janji ke Anak, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Ngobrol Bareng Valentinus Resa, Ucapan Surya Insomnia Buat Ayu Ting Ting Istighfar
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui