SuaraLampung.id - Artis Gabriella Larasati sempat terpuruk saat video syur dirinya beredar di media sosial.
Gabriella Larasati mengaku sampai malu bertemu orang gara-gara video syur dirinya beredar di media sosial.
Namun karena harus bersikap profesional, Gabriella Larasati mengaku tetap harus tampil ke muka umum karena terikat kontrak kerja.
"Lebih ke profesional kerja saja sih, ya harus kayak gini, bertanggung jawab sama pekerjaan. Jadi mau nggak mau, ya bertemu dengan orang banyak," ucap Gabriella Larasati.
Baca Juga: Nasib Sejoli Pelajar Pemeran Video Syur di Lahat, Ditangkap Polisi Dikeluarkan Sekolah
Beruntung masa terpuruk itu telah ia lewati. Kini Gabriella Larasati sudah bangkit lagi.
"Bersyukur aja sih (atas kasus itu). Kalau dampak material dan immateril ada, kayak banyaklah. Jadi masih bersyukur aja, masih dikasih kesempatan sama orang-orang luar," kata Gabriella Larasati, ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (19/10/2021).
Dukungan dari orang-orang terdekat juga membantunya melewati kasus video syur ini.
"Banyak sih orang-orang baik, walaupun di belakang sana banyak juga orang-orang jahat. Mama, terutama keluarga besar, pacarku, terus teman-teman di pekerjaan, wah aku bersukur mereka suportif," ujar Gabriella Larasati.
Gabriella Larasati pun menjadikan kasus tersebut sebagai pelajaran berharga untuk dirinya.
Baca Juga: Sempat Tersandung Kasus Video Syur, Gabriella Larasati Lewatinya dengan Cara Ini
"Semua orang punya cobaan masing-masing dan beda-beda dan nggak bisa bandingin. Kalau kuat ya sangat," tutur Gabriella Larasati.
Berita Terkait
-
Sosok Laki-laki di Video Syur Mirip Lisa Mariana Diduga Teman Lawas Sang Model, Ini Fotonya!
-
Viral Video Syur 5 Menit di Kota Santri, Bu Guru Salsa Jember Minta Maaf: Saya Tertipu...
-
Bulan Sutena Klarifikasi Soal Video Syur Mirip Dirinya: Aku Bingung...
-
David Bayu Semangati Putrinya, Sidang Kasus Video Syur Malah Ditunda
-
Sidang Perdana Kasus Video Syur Audrey Davis, David Bayu Dampingi Sang Putri
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Viral Tebar Lele Berujung Mutasi: Camat Palas Jadi Guru SD Usai Jalan Rusak Diprotes Warga
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Waskita Karya Terseret?
-
Anggaran PSU Pilkada Pesawaran Kapan Cair? Ini Harapan KPU
-
Kisah Sukses: Ibu Rumah Tangga di Tapanuli Utara Ubah Nasib dengan Ulos, Kini Mendunia!