SuaraLampung.id - Video klarifikasi Rachel Vennya di YouTube Boy William membuat geram Nikita Mirzani.
Bagi Nikita Mirzani, alasan Rachel Vennya tak karantina di Wisma Atlet tidak masuk akal.
Rachel Vennya mengaku kabur dari karantina karena kangen dengan anak. Menurut Nikita Mirzani itu alasan itu tidak masuk logika.
"Wadaaaww @rachelvennya klo alesan yg loe bilang kangen anak, Logika nya Knp ga Di bawa aja anak loe ke USA. Knp yg Di ajak malah pacar loe!’" tulis Nikita Mirzani di Instagram nikitamirzanimawardi_172.
Apalagi kata Nikita Mirzani, bukan kali ini saja Rachel Vennya kabur dari karantina. Sebelumnya saat pulang dari Dubai, Nikita menuding, Rachel Vennya juga tidak menjalani karantina.
"Dan bukan cuma 1 kali elo ga karantina tapi ini Sudah yang ke 2, yg ke Dubai sama pacar elo jg sama elo ga karantina, itu pun sama ga bawa anak, Di dunia ini bukan cuma elo yg punya anak. Yg lagi pada karantina jg punya anak malih," tulis Nikita Mirzani.
Nikita Mirzani meminat Rachel Vennya tidak usah banyak berbohong mengenai alasannya kabur dari karantina di Wisma Atlet.
"Gue pun punya anak Rachel duuhhh gustii, hidup kok banyak Bohong nya, pke Pasang muka melas lagi loe," kata Nikita.
Nikita Mirzani merasa gemas saat Rachel Vennya mengaku tidak menginap di Wisma Atlet. Nikita menduga Rachel Vennya hendak mengamankan seseorang dengan kebohongannya.
Baca Juga: CEK FAKTA: Rachel Vennya Dinobatkan Jadi Duta Covid-19, Benarkah?
"Bilang ga tidur Di wisma atlit, ini org sbnr nya siapa sih asli gemes bgt. Loe mau ngamanin siapa sih smp berani bgt Bohong!" tegas Nikita.
Nikita Mirzani pun mendorong aparat kepolisian untuk memberikan sanksi bagi Rachel Vennya yang telah kabur dari karantina.
"Keadilan harus Di tegak kan Di negara ini, klo Sudah 2 kli trs ga kena sangsi apapun Berarti hukum Di Indonesia ini milih2. Ga ada Tuh keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Coba klo rachelvenya itu adalah gue, pasti gue udh Di Jemput paksa sama bapak2 kepolisian Cape deh" tulis Nikita Mirzani.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Lihat Katalog Promo Hemat Minggu Ini di Indomaret: Belanja Lebih Untung Mulai Hari Ini
-
Nelayan Hilang di Lampung Selatan: Operasi SAR Dihentikan Setelah 7 Hari Pencarian
-
Lampung Serap Puluhan Ribu Tenaga Kerja Baru! Sektor Pertanian Jadi Primadona
-
Lampung Siaga Bencana: Polda Catat Ada 114 Titik Rawan
-
Pertumbuhan Ekonomi Lampung Posisi 3 di Sumatera, Pertanian Jadi Jagoan Utama