SuaraLampung.id - Rachel Vennya akhirnya buka suara terkait kasusnya kabur dari karantina di Wisma Atlet.
Rachel Vennya mengatakan, pulang dari Amerika Serikat tidak menjalani karantina sesuai aturan pemerintah.
Menurut Rachel Vennya ia tidak menjalani karantina karena kangen dengan anak-anaknya.
Namun Rachel Vennya menegaskan bahwa alasan itu tidak bisa dibenarkan sama sekali.
Baca Juga: Bakal Diperiksa, Rachel Vennya Terancam Hukuman 1 Tahun Penjara
"Terlalu berpikir pendek juga sih harusnya emang ga kaya gitu. Aku minta maaf apapun itu alasannya. Mau alasan aku bilang kangen anak-anak aku. Aku ga mau itu dijadiin suatu pembenaran," kata Rachel Vennya dikutip dari YouTube BW.
Rachel Vennya membantah tidak menjalani karantina demi merayakan pesta ulang tahunnya di Bali.
Menurut Rachel Venna ia seharusnya menjalani karantina dari 17 September 2021 hingga 25 September 2021. Sementara Rachel mengaku baru ke Bali pada 25 September 2021 sore.
"Kalau narasinya aku kabur karantina untuk merayakan ulang tahun aku di Bali, ga seperti itu. Tapi kabur karantina betul," ujar Rachel Venna.
Ke Bali, Rachel Vennya membawa anak-anaknya. Padahal sesuai aturan anak-anak tidak boleh terbang di masa pandemi COVIDI-19.
Baca Juga: Tak Jalani Karantina, Rachel Vennya Siap Menerima Hukuman
Menurut Rachel ia bisa membawa anak-anaknya terbang ke Bali bukan karena nyogok. Kata Rachel ia ada kerja sama dengan travel agent untuk YouTube.
Berita Terkait
-
Ngikan di Bawah Baba Rafi: Hendy Setiono Bicara soal Perbedaan Visi dengan Okin
-
Nama Rachel Vennya Terseret, Azizah Salsha Bakal Bikin Laporan Baru?
-
Sebut Nama Rachel Vennya di Kasus Azizah Salsha, Tiktoker Jessica Felicia Merasa Diperalat
-
Minta Maaf ke Azizah Salsha, Jessica Felicia Sebut Nama Rachel Vennya di Video
-
Mantan Suami Rachel Vennya Laporkan Rekan Bisnis, Cirinya Aktif di Instagram dan Akrab dengan Pejabat
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal