SuaraLampung.id - Vien Tasman, ibunda Rachel Vennya, dinyinyiri warganet saat curhat mengenai masalah anaknya.
Lewat media sosial Instagram, Vien Tasman bicara mengenai kasus yang dihadapi Rachel Vennya.
Pada postingannya, Vien Tasman menulis bahwa masalah yang menimpa Rachel Vennya adalah ujian dari Tuhan.
Menurut Vien Tasman, Tuhan tidak akan meninggalkan umatnya yang sedang menghadapi cobaan.
Baca Juga: Disinisin Warganet, Vien Tasman: Kenapa Saya Tidak Boleh Menyebut Nama Tuhan
Hal itu diungkap Vien Tasman saat mengunggah dukungan direct message (DM) netizen di Instagram Story pada Sabtu (16/10/2021).
"Allah nggak pernah meninggalkan manusia ciptaannya. Dia hanya menyentil umatnya ketika lupa. Karena akan ada kemudahan setelah kesusahan. Makasih yah," kata Vien Tasman.
Sayangnya, postingan tersebut langsung ditanggapi sinis netizen lainnya. Lewat unggahan berikutnya, Vien Tasman tak segan membalas sindiran tersebut.
"Selama hidup saya, saya punya Tuhan dan Allah tidak pernah meninggalkan saya dalam keadaan apapun," ujar Vien Tasman.
"Kenapa saya tidak boleh menyebut nama Tuhan," sambungnya lagi.
Baca Juga: Bela Sang Anak, Ibu Rachel Vennya: Manusia Tidak Ada yang Sempurna
Seperti diketahui, Rachel Vennya banjir hujatan setelah kedapatan kabur dari Wisma Atlet saat menjalani karantina sepulang dari Amerika Serikat.
Berita Terkait
-
Ngikan di Bawah Baba Rafi: Hendy Setiono Bicara soal Perbedaan Visi dengan Okin
-
Nama Rachel Vennya Terseret, Azizah Salsha Bakal Bikin Laporan Baru?
-
Sebut Nama Rachel Vennya di Kasus Azizah Salsha, Tiktoker Jessica Felicia Merasa Diperalat
-
Minta Maaf ke Azizah Salsha, Jessica Felicia Sebut Nama Rachel Vennya di Video
-
Mantan Suami Rachel Vennya Laporkan Rekan Bisnis, Cirinya Aktif di Instagram dan Akrab dengan Pejabat
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Talud Ambruk Picu Banjir di Campang Jaya, Pemkot Bandar Lampung Gercep Perbaiki
-
Puncak Arus Balik Diprediksi 5-7 April 2025, Ini Strategi Polda Lampung Antisipasi Kemacetan
-
Libur Lebaran di Lampung Selatan: Pantai Padat, Buaya Gentayangan
-
Tragedi Pantai Umbar Tanggamus: Ayah Hanyut Ditemukan Meninggal, Anak Selamat dari Maut
-
Strategi Polisi Antisipasi Kemacetan pada Arus Milir di Pelabuhan Bakauheni