SuaraLampung.id - Baim Wong dikenal sebagai seorang dermawan yang sering membagi-bagikan uang ke orang yang membutuhkan.
Namun Baim Wong paling tak suka dengan orang yang mengemis. Jika anda mengemis bantuan ke Baim Wong, jangan harap akan dibantu oleh suami Paula Verhoeven itu.
Baim Wong lebih menghargai orang-orang yang bekerja keras daripada orang yang hanya mengemis bantuan orang.
Karena itu jika ada orang yang mengemis kepadanya, Baim Wong tidak akan membantu.
Baca Juga: Dimintai Uang oleh Pria Tua, Sikap Baim Wong Disorot: Jahat Banget!
Seperti yang dilakukan Baim Wong terhadap seorang pengemis tua ini. Baim tidak mau memberi bantuan ke seorang kakek yang mengemis kepadanya.
Namun yang menjadi sorotan adalah cara Baim Wong memperlakukan pengemis tua itu.
Diposting di akun gosip, terlihat Baim diikuti oleh kakek-kakek yang menggunakan motor. Sesampainya di rumah, kakek tersebut meminta bantuan kepada suami Paula Verhoeven tersebut.
"Apa? Terus apa hubungannya ngejar-ngejar saya minta uang? Ngikutin saya sampe berapa kilo tadi?" ketus Baim kepada kakek tersebut.
Baim lantas mencontohkan para driver ojek online yang mangkal di depan rumahnya. Ia langsung membagikan uang kepada para ojek online tersebut masing-masing uang Rp 100 ribu.
Baca Juga: Anak Keduanya Lahir, Baim Wong Berniat Tambah Babysitter
"Tu kayak dia tu, kerja," ucap Baim kepada kakek tersebut.
Berita Terkait
-
Hotman Paris Serang Balik Rekaman CCTV yang Jadi Bukti Perselingkuhan Paula: Harus Ada Bukti Zina!
-
Kekayaan Menakjubkan Hakim-Hakim yang Dilaporkan Paula Verhoeven ke Komisi Yudisial
-
Tepati Janji Bantu Paula Verhoeven, Hotman Paris Langsung Tanya Soal Bukti Perselingkuhan
-
Balasan Kuasa Hukum Paula Verhoeven Soal Komentar Baim Wong: Apa Kepentingannya?
-
Paula Verhoeven Sakit Kritis Apa? Disebut Pemicu Cerai, Kondisi Terkini Diumbar Pengacara Baim Wong
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal