SuaraLampung.id - Baim Wong dikenal sebagai seorang dermawan yang sering membagi-bagikan uang ke orang yang membutuhkan.
Namun Baim Wong paling tak suka dengan orang yang mengemis. Jika anda mengemis bantuan ke Baim Wong, jangan harap akan dibantu oleh suami Paula Verhoeven itu.
Baim Wong lebih menghargai orang-orang yang bekerja keras daripada orang yang hanya mengemis bantuan orang.
Karena itu jika ada orang yang mengemis kepadanya, Baim Wong tidak akan membantu.
Seperti yang dilakukan Baim Wong terhadap seorang pengemis tua ini. Baim tidak mau memberi bantuan ke seorang kakek yang mengemis kepadanya.
Namun yang menjadi sorotan adalah cara Baim Wong memperlakukan pengemis tua itu.
Diposting di akun gosip, terlihat Baim diikuti oleh kakek-kakek yang menggunakan motor. Sesampainya di rumah, kakek tersebut meminta bantuan kepada suami Paula Verhoeven tersebut.
"Apa? Terus apa hubungannya ngejar-ngejar saya minta uang? Ngikutin saya sampe berapa kilo tadi?" ketus Baim kepada kakek tersebut.
Baim lantas mencontohkan para driver ojek online yang mangkal di depan rumahnya. Ia langsung membagikan uang kepada para ojek online tersebut masing-masing uang Rp 100 ribu.
Baca Juga: Dimintai Uang oleh Pria Tua, Sikap Baim Wong Disorot: Jahat Banget!
"Tu kayak dia tu, kerja," ucap Baim kepada kakek tersebut.
"Gini dong kerja. Dapet uang, karena kerja ni. Tu dapet uang, kerja. Jangan ngemis. Masa ngemis, ngikutin, malu-maluin aja minta duit," imbuh Baim kesal.
Video yang diunggah kembali di akun IG @lambepelakor_ itu langsung menuai beragam reaksi dari netizen. Banyak netizen yang mengecam sikap Baim Wong kepada kakek tersebut.
"Kalo nggak mo ngasih ya udah, jgn dipermaluin, jgn depan juga lu ngasi yg lain nggak ng*tak," ketus netizen.
"Sumpah ini jahat banget sih. Kalo ga mau ngasih jgn dipermaluin lah," sahut lainnya.
Tapi banyak pula netizen yang mendukung ketegasan Baim yang sering diikuti oleh orang asing yang hanya ingin meminta uang kepadanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
3 Trik Nasi Pulen dan Wangi untuk Masak Harian ala Ibu-Ibu Hemat Alfamart
-
Tarif Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Naik Akhir Bulan, Rincian Lengkap Biaya Terbarunya
-
Sat Set Promo Indomaret! 11 Snack & Yogurt Viral Mulai Rp3 Ribuan, Wajib Borong
-
Dukung Pertumbuhan di Sektor Riil, BRI Fasilitasi Sindikasi Pembiayaan untuk PT SSMS
-
Badan Informasi Geospasial Berikan Penghargaan Bhumandala Award 2025 Kepada Pemkot Metro