SuaraLampung.id - Keluarga Besar Putra-Putri (KBPP) Polri Lampung Tengah menggelar musyarawah resort (musres), Rabu (22/9/2021).
Pada musres itu, terpilih secara aklamasi Rizki Octavian sebagai Ketua KBPP Polri Lampung Tengah masa bhakti 2021-2026.
Rizki Octavian dan para pengurus KBPP Polri Lampung Tengah langsung dilantik Ketua KBPP Polri Lampung Fauzi.
Dalam sambutannya, Fauzi mengatakan tidak semua orang bisa menjadi anggota KBPP Polri, karena dalam AD/ART hanya putra dan putri Polri dan PNS Polri baik yang masih aktif maupun sudah pensiun yang dapat menjadi anggota KBPP Polri .
Baca Juga: HUT Bhayangkara, KBPP Polri Lampung Gelar Wayangan Virtual
"Yang jadi anggota KBPP Polri adalah yang mempunyai titisan Bhayangkara, sehingga Putra Bhayangkara tidak akan berkhianat kepada bangsa maupun negaranya, ujar Fauzi melalui siaran pers.
"Organisasi KBPP Polri wajib berguna baik untuk organisasi sendiri maupun untuk bersama sama bagi seluruh masyarakat," kata Fauzi.
KBPP Polri pusat sebagai ketua Dewan Penasehat adalah Puan Maharani kebetulan menjabat sebagai ketua DPR RI.
Ada Menkumham Yasonna Laoly anak Polri sebagai anggota dewan penasehat, serta menteri Kehutanan Siti Nurbaya juga anak Polri.
Ketua umum KBBP Polri saat ini adalah Evita Nursanty, anggota DPR RI dari PDI Perjuangan.
Baca Juga: KBPP Polri Serukan Gotong Royong Hadapi Terorisme
Di dalam jajaran kepengurusan ada Rafsel Ali anggota DPR RI dari Nasdem yang juga mantu wakil presiden Ma'ruf Amin. Ada Herviano Widyatama anak kepala BIN ( badan intelijen negara) Budi Gunawan. Lalu Farah Putri Nahlia anak Irjen Fadil Imran Kapolda Metro Jaya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Dari Mata Air Jadi Cuan, Kisah Sukses Desa Wunut Bangun Wisata Air Umbul Pelem
-
Ombak Maut: Remaja Hilang di Pantai Mandiri Pesisir Barat, Tim SAR Terus Berjuang
-
Pria Asal Bandar Lampung Nekat Bohongi Polisi! Alasannya Bikin Geleng-Geleng Kepala
-
Lebih dari 600 Ribu Kendaraan Padati Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Selama Lebaran 2025
-
Cara Unik Polisi di Lampung Bikin Nyaman Pemudik: Bagi Camilan dan BBM Gratis