SuaraLampung.id - Presenter Deddy Mahendra alias Desta ternyata pernah sakit hati saat diberhentikan dari program Opera Van Java (OVJ).
Desta mengaku sampai dendam karena dipecat dari OVJ. Kisah Desta dipecat dari OVJ ini diceritakan di podcast Deddy Corbuzier.
Desta mengaku tidak nyaman saat menjadi pemain di OVJ karena dirinya bukan pelawak.
"Gua ga ngerasa lucu. Ya kita orang tongkrongan aja Ded. Mungkin kita nyeletuk, ketawa," kata Desta.
Baca Juga: Bukan Artis Rating, Vincent dan Desta Pernah Ajukan Mundur dari Tonight Show
Menurut Desta dirinya bukan seperti Sule dan Andre Taulany yang memang pelawak.
Walau tidak nyaman bermain di OVJ, Desta tetap menjalaninya. Sampai suatu ketika komika Ernest Prakasa membuat cuitan di Twitter.
"Desta kenapa ya ga bisa nyambung ama anak-anak OVJ lainnya," cuit Ernest kala itu.
Cuitan Ernest itu awalnya membuat Desta kesal karena ia merasa saat itu baru memulai karier baru.
Namun di tengah kekesalannya, Desta sempat merefleksikan dirinya di acara OVJ seperti yang dicuitkan Ernest.
Baca Juga: Ini Kalimat Menyentuh Deddy Corbuzier yang Membuat Desta Mau Tampil di Podcast Deddy
"Emang kayanya susah ya apa gua ga lanjutin ya tapi uda terlanjur nyemplung masa gua ga bisa buktiin," kata Desta yang terlintas di pikirannya saat itu.
Berita Terkait
-
Desta Sering Pamer Momen Baper dengan Dirinya, Natasha Rizky: Si Paling Gimik
-
Kompak di Hari Raya, Adu Gaya Artis yang Rayakan Lebaran Bareng Mantan
-
Lebaran Desta dan Natasha Rizky, Kompak Berbusana Senada Meski Kini Berjarak: Ramai Didoakan Rujuk
-
Jawaban Jitu Natasha Rizky saat Putrinya Komentari Perempuan Tak Berhijab, Bikin Anak Sadar Diri
-
Desta Bikin Takjil Untuk Anak, Cincin yang Dipakai Jadi Omongan
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Memori Jumbo Terbaru April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
AFC Sempat Ragu Posting Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia, Ini Penyebabnya
-
Bennix Ngakak, RI Tak Punya Duta Besar di AS karena Rosan Roeslani Pindah ke Danantara
-
Drawing Grup Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Bertemu Brasil hingga Ghana?
-
Polresta Solo Apresiasi Masyarakat Manfaatkan Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor
Terkini
-
Ricuh di Pelabuhan BBJ, Sopir Truk Ngamuk Gara-gara Ini
-
5 Komoditas Andil Inflasi Terbesar di Lampung Maret 2025
-
Arus Balik Lebaran 2025: KAI Tanjungkarang Catat Lonjakan Penumpang 20 Persen
-
Ponsel Pemudik Dirampas di Jalinsum Lampung Selatan, Modusnya Bikin Geram
-
Tiga Ratusan Ribu Lebih Pemudik Menyeberang ke Jawa di Puncak Arus Balik Lebaran 2025