SuaraLampung.id - Seorang wanita membagikan kisahnya menjadi orang ketiga di hubungan cinta sahabatnya sendiri.
Wanita ini mengaku menjadi selingkuhan tunangan sahabatnya sendiri selama 12 tahun.
Perselingkuhan wanita ini dengan tunangan sahabatnya bermula dari ketidaksengajaan.
Namun perselingkuhan itu terus berlanjut selama 12 tahun.
Baca Juga: Wajib Diketahui, 5 Tanda Jika Suami Lebih Cinta Pada Selingkuhannya
Melansir The Sun, wanita bernama Diana itu membagikan detail ceritanya dalam acara TV Australia, "SBS Insight-Friends Forever". Dia dan sahabatnya sudah berteman sejak umur 5 tahun.
Diana menceritakan awal mula terjadinya perselingkuhan ketika umurnya masih 20 tahun.
Saat itu sahabat Diana pergi ke luar negeri selama beberapa bulan dan memintanya untuk mengawasi sang pacar.
"Saat itu dia memintaku, 'Awasi saja pacarku'. Saat itu mereka berkencan selama sekitar tiga tahun dan sebagai trio, kita tak terpisahkan," kata Diana melansir The Sun, Selasa (10/8/2021).
Suatu hari, Diana dan pacar sahabatnya pergi ke bioskop bersama. Di sinilah pacar sahabat Diana mulai menunjukkan ketertarikan dan tak ragu untuk bermesraan selama film berlangsung.
Baca Juga: Cerita Wanita 12 Tahun Tikung Sahabat Sendiri, Diam-Diam Pacari Tunangannya
Diana sempat merasa tidak enak kala itu dan berjanji tak akan mengulangi perbuatannya dengan pacar sahabatnya sendiri. Tapi janji tinggal janji, mereka justru semakin dekat dan mesra.
Berita Terkait
-
Hotman Paris Serang Balik Rekaman CCTV yang Jadi Bukti Perselingkuhan Paula: Harus Ada Bukti Zina!
-
7 Fakta Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri Pakai Pasal Ini
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Revelino Tuwasey Mengaku Ketemu Lisa Mariana Lalu Mabuk Dan Menginap Bersama di Hotel
-
Kisah Norma Risma Versi Amerika, Suami Selingkuh dengan Mertua Hingga Punya 2 Anak
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal