SuaraLampung.id - Seekor harimau di Taman Safari Chile menyerang salah satu petugas kebersihan pada Jumat (6/8/2021).
Akibat serangan harimau, petugas kebersihan Taman Safari itu tersebut dikabarkan tewas.
Korban serangan harimau yang merupakan wanita muda itu belum diidentifikasi oleh polisi.
Wanita itu diketahui adalah salah satu petugas kebersihan dan pemeliharaan di kandang harimau taman safari di kota Rancagua, 90 km selatan ibu kota Santiago.
Di taman safari itu, pengunjung dapat berkendara di antara hewan-hewan yang bergerak bebas. Ketika staf bekerja di area tersebut, hewan-hewan dikurung di dalam kandang.
Korban menderita luka di leher dalam serangan harimau itu, kata pihak berwenang.
Williams Espinoza dari polisi Rancagua mengatakan petaka yang dialami wanita itu berlangsung singkat.
"Dia tidak menyadari bahwa pintu kandang hewan itu terbuka dan langsung diserang oleh harimau ini sehingga membuatnya meninggal di tempat," katanya.
Jorge Mena dari kantor kejaksaan daerah mengatakan mereka akan menyelidiki kemungkinan kesalahan pihak ketiga atas apa yang terjadi.
Baca Juga: Pegawai Taman Safari Tewas Diterkam Harimau
Taman Safari Rancagua tidak menanggapi permintaan untuk berkomentar.
Kondisi harimau tersebut belum diketahui dan taman safari itu ditutup sementara selama penyelidikan polisi. (ANTARA)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Promo Alfamart Paling Murah Sejagat untuk Kebutuhan Harian, Tanpa Syarat Belanja
-
7 Fakta Kasus Perjalanan Dinas Fiktif DPRD Lampung Utara Rugikan Negara Rp2,9 Miliar
-
5 Fakta Viral Polisi Kejang-kejang Usai Kecelakaan di Kemiling Bandar Lampung
-
7 Promo Kopi Alfamart untuk Stok Ngopi Awal 2026, Harga Mulai Rp4 Ribuan
-
Cek Fakta: Hoaks! Tautan Pinjaman BRI Sampai Rp500 Juta, Ini Bahayanya!