SuaraLampung.id - Penyanyi Aurelya Ratamchia Dewanda alias Aurel Dewanda saat ini fokus pada kariernya sebagai penyanyi.
Sementara untuk urusan asmara, Aurel Dewanda belum terlalu memikirkannya.
Aurel Dewanda sendiri mengaku belum punya pacar hingga saat ini.
"Belum (punya pacar), hehe," kata Aurel Dewanda kepada Suara.com, Senin (2/8/2021).
Baca Juga: Fokus Berkarya, Pedangdut Aurel Dewanda Ogah Pacaran
Dara kelahiran 11 Desember 2003 ini mengaku belum tertarik berpacaran.
Aurel Dewanda memilih fokus untuk mewujudkan mimpi-mimpinya, terutama di dunia musik dan pendididkan.
"Pengin mewujudkan mimpi dulu karena di usia belia ini menjadi kesempatan saya untuk terus berkarya," ucap perempuan asal Kediri, Jawa Timur ini.
Saru per satu mimpi diraih Aurel Dewanda. Terpilih pemenang ajang pencarian bakat Bintang Suara, kini ia telah memiliki single di bawah naungan Proaktif.
Aurel Dewanda menambahkan, kariernya baru saja dimulai. Kekinian, ia akan fokus berkarier dengan membuat karya-karya baru.
Baca Juga: Fokus Berkarya, Aurel Dewanda Masih Betah Menjomblo
"Mungkin mimpi Aurel saat ini sudah sebagian terwujud sih, dari Aurel digandeng bersama label perusahaan ternama musik Proaktif tinggal bagaimana cara Aurel menggalih puncak tinggi lagi," ujarnya.
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Viral Tebar Lele Berujung Mutasi: Camat Palas Jadi Guru SD Usai Jalan Rusak Diprotes Warga
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Waskita Karya Terseret?
-
Anggaran PSU Pilkada Pesawaran Kapan Cair? Ini Harapan KPU
-
Kisah Sukses: Ibu Rumah Tangga di Tapanuli Utara Ubah Nasib dengan Ulos, Kini Mendunia!