SuaraLampung.id - Resiko menjadi seorang istri prajurit TNI adalah harus ditinggal dalam waktu yang lama.
Seorang istri tentara pun harus rela suaminya sebagai prajurit TNI bertugas ke ke luar kota dalam waktu lama.
Seperti yang dialami istri prajurit TNI satu ini.
Istri TNI ini ditinggal sang suami bertugas ke Papua saat dirinya hamil tujuh bulan.
Ketika melahirkan, wanita ini tidak ditemani suami.
Bahkan ketika anaknya mulai tumbuh belum pernah bertemu sang ayah.
Kisah istri TNI yang ditinggal suami viral setelah dibagikan lewat media sosial TikTok.
"Izin pamit latihan ke Papua satu bulan. Waktu aku hamil 7 bulan," tulis wanita ini sambil membagikan foto dari tahun 2019 silam.
Ternyata sang suami tidak juga pulang setelah satu bulan.
Baca Juga: Diserang Warga, Dua Prajurit Paskhas TNI AU Luka Serius
Suaminya tetap berada di Papua karena tugas. Alhasil wanita ini melahirkan tanpa didampingi suami.
"Buah hati kami, Mikayla sudah lahir. Papanya masih belum pulang."
Sembari menunggu suami pulang dari Papua, wanita ini membesarkan anak sendirian.
Ia juga membagikan kesulitannya berkomunikasi dengan suami karena masalah sinyal.
Tidak hanya itu, wanita ini merayakan ulang tahun pertama anaknya tanpa kehadiran suami. Sang anak juga belum pernah bertemu ayahnya sejak lahir.
Untunglah, penantian wanita tersebut berbuah manis. Setelah 15 bulan menanti, ia kembali dipertemukan dengan suami pada Januari 2021 silam.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
- 
            
              Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
- 
            
              Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
Terkini
- 
            
              Cek Katalog Promo Gantung Alfamart: Diskon Gila-gilaan Ditambah Gratis Ongkir Menantimu
- 
            
              Katalog Promo Super Hemat Indomaret: Diskon hingga 50 Persen Sampai 6 November 2025
- 
            
              Lampung Sambut Sensus Ekonomi 2026: Bukan Sekadar Angka, Tapi Masa Depan Perekonomian
- 
            
              Investasi di Bandar Lampung Meroket! Capai Rp2,74 Triliun Lampaui Target
- 
            
              Kerugian Fantastis! Rokok Ilegal di Lampung Sedot Rp60 Miliar, Bea Cukai Gerak Cepat