SuaraLampung.id - Arti Ferry Irawan bicara mengenai kondisi terkininya.
Ferry Irawan mengaku biaya yang ia butuhkan untuk menyembuhkan penyakitnya sangatlah besar.
Sementara asuransi dan BPJS yang Ferry Irawan miliki tidak bisa digunakan untuk berobat penyakitnya.
Karena itu Ferry Irawan akhirnya memilih pengobatan alternatif sebagai cara penyembuhan.
Baca Juga: Tak Bisa BPJS, Ferry Irawan Bersyukur Pengobatan Dibantu Teman dan Keluarga
"Ya berobat medis, alternatif juga. Cuma pengobatan saya butuh biaya banyak ya. Karena memang tidak bisa pakai BPJS juga," kata Ferry Irawan dengan suara putus-putus tersengal, saat ditemui di kediamannya di kawasan Bekasi, Jawa Barat, Kamis (15/7/2021).
Kondisi Ferry saat ditemui wartawan memakai gips di leher dan berbicara terbata.
Ferry Irawan pun mengucapkan terima kasih pada rekan, sahabat, dan keluarga yang selama ini membantu.
"Asuransi juga nggak bisa karena ada riwayat sakit. Jadi ya semua keluarga, sahabat, banyak yang bantuin (biaya pengobatan) dan support," lanjutnya.
"Banyak yang support sahabat-sahabat, teman-temannya, alhamdulillah banyak yang support," ujar Ari, adik Ferry menimpali.
Baca Juga: Pakai Alat Penyangga Leher dan Sulit Bicara, Ferry Irawan Ungkap Kondisinya
Pengobatan alternatif pun dipilih karena beberapa pertimbangan. Apalagi, di tengah kasus Covid-19 yang melonjak saat ini, perawatan di rumah dirasa lebih aman.
Berita Terkait
-
Kode Biar Cepat Nikah, Venna Melinda Minta Fuji Siap-siap Pakai Adat Bali
-
Sunan Kalijaga Sindir Hotman Paris yang Caci Musuhnya di Instagram: Mari Jaga Lisan di Bulan Ramadan
-
Dibocorkan Anak Sendiri, Venna Melinda Sudah Punya Pengganti Ferry Irawan
-
Cerai dari Venna Melinda, Intip Beda Nafkah Bulanan Ferry Irawan dan Ivan Fadilla
-
Hampir 2 Tahun Menunggu, Venna Melinda dan Ferry Irawan Akhirnya Resmi Bercerai
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal